Wakaf produktif merupakan harta benda yang hasilnya disalurkan dan dimanfaatkan untuk kemaslahatan umat. Dari aktivitas tersebut perlu adanya manajemen pengelolaannya untuk memberdayakan aset ekono…
Setiap tahun banyak tanah yang didaftarkan untuk diwakafkan ke Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Wonopringgo. Namun, banyak dijumpai bahwa pada tahun 2021-2022 tanah yang sudah didaftarkan di KUA…
Kesadaran hukum masyarakat berkaitan erat dengan empat indikator kesadaran hukum yakni pengetahuan hukum, pemahaman hukum, sikap hukum, dan pola perikelakuan hukum. Kesadaran hukum masyarakat dalam…
x ABSTRAK Ratna Pujiati. 2011112012.2018. Penguasaan Tanah Wakaf Mushala Roudhotul Ulum Kelurahan Pasirkratonkramat Kecamatan Pekalongan Barat Kota Pekalongan oleh Nadzir Skripsi Jurusan Syari’…
Kata kunci : Nazhir, Tanah Wakaf, Undang-undang Wakaf Wakaf merupakan ajaran syari’at Islam yang telah dikenal dan dilaksanakan umat Islam sejak lama. Di dalam agama Islam tentang Peran nazir da…
Pelaksanaan sertifikasi tanah wakaf di kecamatan Pekalongan masih banyak terjadi sengketa tanah wakaf yang terjadi di wilayah Kecamatan Pekalongan Utara. Dan sebagian masyarakat sekitar memiliki as…