Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Game Online dan pengawasan orang tua terhadap prestasi belajar anak. Fenomena meningkatnya penggunaan Game Online di kalangan anak usia sekolah …
Kecerdasan emosional merupakan salah satu kemampuan yang dimiliki oleh individu dan bisa berkembang jika dilakukan beberapa latihan yang sifatnya terus-menerus. Kecerdasan emosional perlu ditumbuh …