Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kualitas dan minat dalam membaca Al-Qur’an khususnya pada siswa sekolah dasar. Penelitian ini juga didasari oleh antusiasme peneliti terhadap seni baca Al-Qur…
Kesulitan membaca Al-Qur’an merupakan suatu gangguan dalam suatu hal atau proses psikologis yang mencakup pemahaman, penggunaan bahasa, ujaran dan tulisan. Pembahasan itu dapat berupa kesulitan b…
Pembaca ataupun penghafal Al-Qur’an di era sekarng ini sangat banyak dijumpai, Tetapi seringkali tidak memperhatikan ilmu membaca Al-Qur’an yang terdapat didalamnya. Untuk itu perlu adanya pena…
Pembelajaran Al-Qur’an merupakan Pembelajaran yang perlu dan penting diberikan dan ditumbuhkembangkan pertama kali kepada anak, namun sayangnya Menurut Nur Muslimahtun Nisak dalam Penelitiannya y…
Metode talaqi merupakan suatu cara belajar dan mengajar Al Qur’an dari Rasulullah SAW kepada para sahabat beliau. Suatu pembelajaran memang seharusnya dilakukan dengan talaqi atau dilakukan denga…
Peran guru sebagai pembimbing adalah memberikan bantuan kepada setiap individu untuk mencapai pemahaman dan pengarahan diri yang dibutuhkan untuk melakukan penyesuaian diri secara maksimal terhadap…
Skripsi ini membahas tentang strategi guru Pendidikan Agama Islam dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an siswa melalui pembelajaran individual di SMP Negeri 2 Kajen Kabupaten Pekalongan. …
Sebagai seorang muslim wajib hukumnya memiliki kemampuan untuk membaca Al-Qur'an karena bahasa Arab adalah bahasa pengantar yang kita gunakan dalam beribadah. Namun pada masa sekarang kalangan rema…
Metode Qiro’ati ialah cara membaca Al-Qur’an dengan menggunakan kaidah tajwid yang benar. Metode ini membiasakan peserta didik agar bisa membaca Al-Qur’an sesuai dengan kaidah ilmu tajwidnya.…