Penelitian ini mengkaji mengenai istinbat hukum hasil musyawarah KUPI dan hasil musyawarah keagamaan KUPI mengenai Perlindungan Perempuan dari bahaya pemaksaan perkawinan yang dikaji menurut perpek…
Mediasi adalah cara penyelesaian sengketa melalui proses perundingan untuk memperoleh kesepakatan para pihak dengan di bantu oleh mediator. Ketentuan mengenai mediasi di Pengadilan diatur dalam Per…
Perceraian merupakan salah satu kasus tertinggi di Indonesia khususnya cerai gugat mengalami peningkatan dengan jumlah 516.343 kasus. Hal ini bisa kita lihat dalam Laporan Statistik Indonesia tahun…
Dalam pasal 7 KHI, bagi masyarakat yang sudah terlanjur melaksanakan nikah sirri dapat melakukan pengesahan nikah melalui sidang itsbat nikah di Pengadilan Agama. Namun realita yang terjadi di Keca…
Pembatalan perkawinan di Kota Pekalongan dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu karena adanya pemalsuan dokumen, tidak adanya izin dari istri ( bagi suami yang akan poligami), menikah tanpa adanya …
Pemahaman Hukum Tentang Konsep Keluarga Sakinah dan Implikasinya terhadap Ketahanan Keluarga (Studi pada keluarga kurang mampu di Desa Sidomukti Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Pekalongan) Keluarg…
Perilaku Kawin Cerai Masyarakat ( Studi Kasus Desa Kutosari Kec. Doro Kab Pekalongan Skripsi Fakultas Syariah (FASYA) Jurusan Hukum Keluarga Islam Universitas Islam Negeri (UIN) K.H. Abdurrahman Wa…