TA PERBANKAN SYARIAH
Implementasi Total Quality Management Di Gerai Dinar Pekalongan
Kualitas lembaga keuangan syariah berbasis logam mulia pada dasarnya sangat dipengaruhi oleh faktor manajemen. Totalitas kinerja dan pencapaian (achievement) akan terlihat ketika sebuah lembaga menerapkan prinsip Total Quality Management (TQM). Gerai Dinar Pekalongan adalah lembaga keuangan berbasis dinar dirham yang berusaha untuk mengedukasi dan memfasilitasi masyarakat dalam berinvestasi logam mulia.
17TA1712010.00 | TA D-3PBS 17.010 AGU i | My Library (Lantai 3,,Tugas Akhir) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain