BUKU
Seni Kaligrafi Islam
Buku ini mengurai asal-usul kaligrafi dan pembentukan gaya-gaya khat beserta tokoh-tokohnya sejak masa awal Islam hingga masa kontemporer. Penjelasan mengenai rumus dan gambar-gambar para kaligrafer juga dicantumkan untuk memberi gambaran yang lebih terperinci tentang seni kaligrafi. Melalui buku ini kita akan mengetahui posisi kaligrafi dalam peradaban Islam sehingga kita akan lebih arif memandang warisan agama yang selama ratusan tahun menduduki posisi terhormat.
Buku ini berisi uraian sejarah asal-usul kaligrafi Islam dan perkembangannya. mengupas tuntas sejarah awal tulisan arab pada periode awal, pertumbuhan dan kreasi tanda baca, hingga ke pertumbuhan kaligrafi yang kita kenal saat ini dengan istilah al-Aklamu al-Sittah, yaitu : Sulus, Naskhi, Muhaqqa, Rayhani, Tawqi dan Riqah.
16TD160766.00 | TD 2X6.76 SIR s | My Library (Lantai 2, Tandon) | Tersedia |
16SR160766.01 | SR 2X6.76 SIR s C.1 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
16SR160766.02 | SR 2X6.76 SIR s C.2 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
16SR160766.03 | SR 2X6.76 SIR s C.3 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
16SR160766.04 | SR 2X6.76 SIR s C.4 | My Library (Lantai 2, Ruang Sirkulasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain