BUKU
Perempuan Islam dan Negara : Pergulatan Identitas dan Entitas
Buku ini mengeksplorasi dunia perempuan,terlebih perempuan muslim.Dengan mengambil sampel perempuan pesantren ,selain itu penulis juga menyoroti pergulatan kaum perempuan di mata hukum dan negara.Sehingga membentuk serangkaian pergulatan identitas dan jati diri bagi perempuan.
Buku ini berisi tentang pergulatan identitas kaum PEREMPUAN yang dihadapkan pada banyak persoalan, baik urusan keagamaan, kebangsaan, dan kenegaraan. Ditengah badai problema, PEREMPUAN tetap bisa bangkit dan memperjuangkan idealismenya.
Buku ini lima bagian, bagian pertama perempuan dan pesantren, bagian kedua perempuan, islam dan negara, bagian ketiga perempuan dan kehidupan keluarga, bagian keempat perempuan dan persoalan hukum dan bagian kelima perempuan dan dunia kerja.
16TD160676.00 | TD 305.48697 MUH m | My Library (lantai 2, Tandon) | Tersedia |
16SR160676.01 | SR 305.48697 MUH m C.1 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
16SR160676.02 | SR 305.48697 MUH m C.2 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
16SR160676.03 | SR 305.48697 MUH m C.3 | My Library (Perpustakaan Pusat di Rowolaku) | Tersedia |
16SR160676.04 | SR 305.48697 MUH m C.4 | My Library (Perpustakaan Pusat di Rowolaku) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain