BUKU
Ilmu Bahasa Indonesia Morfologi : Teori dan Sejumput Problematik Terapannya
Abstrak
Bahasa Indonesia khususnya penerapannya dalam kegiatan lisan maupun tulisan banyak sekali benturan. Benturan tersebut merupakan gejala dari tidak sinkronnya penggunaan bahasa sehari-hari oleh pemakai bahasa dengan penggunaan bahasa yang sesuai kaidah. Hal tersebut kemudian menghadirkan berbagai bentuk penyimpangan bahasa yang dapat kita sebut sebagai problematik bahasa. Sebagai ilmu, morfologi hadir untuk membahas dan meluruskan penyimpangan-penyimpangan yang terjadi, khususnya bentukan bahasa yang paling kecil yakni kata.
Buku ini berisi berbagai macam teori pembentukan kata hingga pembahasan mengenai kata dan problematik penerapannya diharapkan mampu menjadi salah satu pilar sebagai bentuk pembinaan dan pengembangan bahasa Indonesia. Tentu saja buku sangat berguna tidak hanya dikalangan akademisi bahasa, tetapi khalayak yang peduli terhadap bahasa di negeri kita ini.
16TD160130.00 | TD 415.9 MUL i | My Library (lantai 2, Tandon) | Tersedia |
16SR160130.01 | SR 415.9 MUL i C.1 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
16SR160130.02 | SR 415.9 MUL i C.2 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
16SR160130.03 | SR 415.9 MUL i C.3 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
16SR160130.04 | SR 415.9 MUL i C.4 | My Library (Lantai 2, Sirkulasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain