SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Fenomena Tasawuf Dalam Dunia Pendidikan (Studi Deskripsi Atas Kegaitan Tasawuf di Madrasah Aliyah Negeri 2 Pekalongan)
Latar belakang penelitian ini adalah sulitnya memahami isi kandungan dan merasakan atsar dari kegiatan yang dilakukan. Karena selain dengan cara pendekatan diri pada Allah, juga sifat disiplin dalam belajar sebagai pengasah otak agar lebih siap dalam menghadapi ujian yang akan dihadapinya. Penelitian ini membahas mengenai urgensi tasawuf dalam dunia pendidikan, latar belakang diadakannya kegiatan tasawuf dan apa saja bentuknya, serta apa pengaruh kegiatan tasawuf di Madrasah Aliyah Negeri 2 Pekalongan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prestasi yang peserta didik MAN 2 Pekalongan raih adalah salah satu hasil dari kegiatan tasawuf yang mereka lakukan sebagai salah satu motivator dalam pembelajaran, peserta didik yang mengikuti kegiatan ini, sebagian besar menyatakan adanya perubahan positif yang signifikan dalam diri mereka dalam pendidikan.
08SK088182.00 | SK 2X7.3 FIR t C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain