SKRIPSI PAI
Peranan KKG PAI dalam memprofesionalkan guru PAI SD di Kecamatan Ampelgading Kabupaten Pemalang
Guru merupakan salah satu komponen dalam kegiatan belajar mengajar (KBM), memiliki posisi yang sangat menentukan keberhasilan pembelajaran karena fungsi utama guru ialah merancang, mengelola, melaksanakan dan mengevaluasi pembelajaran. Untuk meningkatkan profesionalismenya, guru-guru bergabung dalam KKG PAI menjadi latar belakang penelitian ini yang menggunakan pendekatan kuantitatif. Adapun rumusan masalah meliputi bagaimana pelaksanaan KKG PAI SD di kecamatan Ampelgading, bagaimana kompetensi profesional guru PAI SD di kecamatan Ampelgading dan bagaimana peranan KKg dalam meningkatkan kompetensi profesional guru PAi SD di Kecamatan Ampelgading. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa KKG memberikan peranan yang aktif dalam meningkatkan kompetensi profesional guru PAI SD di KEc. Ampelgading Kabupaten Pemalang.
07SK078051.00 | SK 371.12 FAI p C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain