SKRIPSI PAI
Pengaruh Perhatian Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa SDN 02 Krompeng Kecamatan Talun Kabupaten Pekalongan
Dari penelitian yang dilakukan penulis bahwasannya data angket tentang perhatian orang tua siswa SDN 02 Krompeng menunjukkan skor rata-rata 67,07, skor rata-rata ini terletak pada interval rata-rata skor 60 - 80, yang artinya pendidikan orang tua siswa SDN 02 Krompeng adalah cukup baik. Prestasi belajar siswa SDN 02 Krompeng menunjukkan nilai rata-rata 65,93, nilai rata-rata ini terletak pada interval rata-rata nilai 60 - 69, yang artinya bahwa prestasi belajar siswa SDN 02 Krompeng adalah baik. Dalam penelitian ini ditemukan bahwa perhatian orang tua siswa mempunyai korelasi positif terhadap prestasi belajar siswa SDN 02 Krompeng.
01SK019621.00 | SK PAI12.196 KHU p C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain