SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Efektifitas Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan di MI Nurul Ulum Depok Kec. Kandeman Kab. Batang
Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai penerapan kurikulum di madrasah ibtidaiyah. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana KTSP di MI Nurul Ulum Depok Kec. Kandeman Batang, dan bagaimana efektifitas KTSP di MI tersebut. Pendekatan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa KTSP di MI Nurul Ulum Depok Kandeman Batang meliputi guru menyiapkan rencana pelaksanaan pembelajaran yang mengacu pada silabus, kalender pendidikan, kriteria ketuntasan minimal dan penilaian.
11SK118279.00 | SK 375 MUR e C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain