TA PERBANKAN SYARIAH
Strategi KJKS BMT Bahtera Pekalongan Dalam Memberikan Pinjaman Modal Bagi Pengembangan UKM
Dengan keberadaan BMT sebagai sistem pembiayaan Bank Syariah sistem bagi hasil dapat memotivasi dan meningkatkan keuletan berusaha.Hal tersebut dikarenakan adanya bimbingan pengelolaan modal maupun usaha yang diiringi dengan bank konvensional sehingga dimungkinkan dengan pembiayaan yang diiringi dengan bimbingan pengelolaan modal dan usaha dapat membantu meningkatkan produktifitas usahayang pada akhirnya akan berpengaruh terhadap peningkatan pendapatan UKM.Jenis penelitian ini merupakan penelitian lapangan.Aadapun pendekatan penelitian dengan menggunakan kualitatif.Sumber data yang digunakan adalah sumber data primer dan sekunder.Hasil penelitian ini adalah bahwa KKS BMT Bahtera Pekalongan mempunyai dua peranan penting dalam pengembangan UKM yaitu pemerataan kredit (pembiayaan) dengan linkage programe dan peningkatan SDM para pelaku UKM.Sedangkan strategi KJKS BMT Bahtera dalam membnerikan pinjaman modal kepada UKM ada dua yaitu prinsip penilaian aspek kelayakan usaha dan unsur 5C.Prinsip aspek kelayakan usaha meliputi empat aspek yaitu aspek pemasaran manajemen teknis dan keuangan,serta unsur 5C meliputi character,capacity,capital,condition dan collateral.
11TA117002.00 | TA 2x4. 221 KHU s C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain