SKRIPSI HKI
Analisis Terhadap Putusan No. 003/Pdt P/2009/PA. Btg Mengenai Dispensasi Nikah (Kasus Di Pengadilan Agama Batang)
Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Putusan PA Batang terhadap dispensasi nikah dibawah umur No.003/Pdt.P/2009/PA.Btg, penelitian ini berjenis studi kasus, dengan teknik pengumpulan data dokumenter yaitu pengumpulan data dengan cara membaca dan meneliti buku-buku serta dokumen yang berkaitan dengan materi dispensasi PA tentang pernikahan dibawah umur dengan metode analisis adat dengan metode induktif dan deduktif untuk menganalisis perkara dispensasi nikah No.003/Pdt.P/2009/PA.Btg. PA Batang telah menetapkan dispensasi nikah terhadap Aris Saputra bin Dahlan dengan Puji Setyawati binti kuwat dengan Nomor putusan 003/Pdt.P/2009/PA.Btg. Dengan tujuan agar keduanya dapat melangsungkan pernikahan dikarenakan umur calon mempelai laki-laki msh dibwah umur dan mempelai wanita sudah hamil.Dalam memutuskan perkara dispensasi Nikah No. 003/Pdt.P/2009/PA.Btg. Hakim menggunakan pertimbangan kemaslahatan karena calon mempelai wanita hamil.Dalam hukum Islam sendiri tidak ada batasan umur untuk menikah, hnya dibatasi dengan ketentuan baligh
10TD109044.00 | SK 2x4.316 HAQ a C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain