SKRIPSI HKI
Undian Berhadiah Pada Bank Muamalah Dalam Perspektif Hukum Islam
Penelitian ini dilatarbelakangi mengenai undian berhadiah pada bank muamalah dalam perspektif hukum islam. Rumusan masalah, bagaimana kriteria undian yang dipandang halal, bagaimana hukum undian berhadiah pada bank muamalah. Penelitian ini menggunakan janis penelitian perpaduan antara penelitian lapangan dengan penelitian pustaka dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian undian berhadiah bank muamalah hukumnya boleh (mubah).
10TD109026.00 | SK 2X4.28 MUN u C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain