SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Konsep Pendidikan Islam Dalam Perspektif Sunan Kalijaga dan Implikasinya Terhadap Kegiatan Keagamaan Masyarakat
Latar belakang skripsi ini mengenai konsep sunan Kalijaga dalam pendidikan Islam. Sehingga rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi bagaimana latarbelakang dan setting social lahirnya pemikiran pendidikan Islam Sunan Kalijaga, bagaimana konsep pendidikan Islam menurut Sunan Kalijaga, dan bagaimana implikasi konsep pendidikan Islam Sunan Kalijaga terhadap kegiatan keagamaan masyarakat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan dalam menjelaskan wejangannya Sunan Kalijaga berdasarkan tiga hal yaitu momong, momor, dan momot. Metode yang digunakan yaitu metode mauidhah al hasanah billati hiya ahsan, hikmah, tadarruj dan tarbiyatul ummah. Menjalankan sunnah rasul adalah dengan menimba keteladanan Rasulullah, mengikuti pola piker dan cara nabi dalam menghadapi masalah. Islam adalah isinya, sedangkan bungkusnya adalah kebudayaan masing-masing masyarakat dan Sunan Kalijaga berhasil menggabungkan antara Islam dengan Jawa.
10TD108399.00 | SK 2x7.3 KHA k C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain