SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Pengaruh Peringatan Maulid Nabi Rangkaian Kanzussalawat Terhadap Akhlak Jamaah Maulid Simtuddurar
Latarbelakang skripsi ini adalah mengenai pendidikan akhlak yang sangat penting bagi masyarakat di daerah Pekalongan Utara karena banyaknya anggapan kalau masyarakat di daerah pesisir akhlaknya kurang baik dan karakter orangnya cenderung kasar dan keras dibandingkan dengan masyarakat pegunungan. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana intensitas dan keaktifan jamaah Maulid Simtuddurar Pekalongan Utara dalam mengikuti maulid Nabi rangkaian Kanzussalawat, bagaimana akhlak jamaahnya, dan bagaimana pengaruh peringatan maulid nabi terhadap akhlak jamaah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh yang cukup besar kegiatan rangkaian kanzussalawat terhadap akhlak para jamaahnya.
10SK108362.00 | SK 2x5.1 KUS p C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain