SKRIPSI PAI
Urgensi Pendidikan Multikultural Dalam Mewujudkan Sistem Pendidikan Yang Humanis
Latarbelakangi skripsi ini adalah mengenai kekayaan kebudayaan di Indonesia sehingga diperlukan pendidikan yang multicultural dalam rangka mewujudkan system pendidikan yang memanusiakan manusia secara utuh atau pendidikan yang humanis. Mengacu hal tersebut, rumusan masalah dalam penelitian meliputi bagaimana ruang lingkup pendidikan multicultural dan bagaimana system pendidikan yang humanis, dan bagaimana urgensi pendidikan multicultural dalam memujudkan system pendidikan yang humanis. Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan atau library research dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ruang lingkup pendidikan multikultural dalam kurikulum pendidikan berfungsi untuk memproses berbagai bentuk pengetahuan bagi anak didik dan masyarakat. Yakni belajar hidup dari perbedaan, saling percaya, menghormati dan menjunjung tinggi saling menghargai dan terbuka dalam berfikir yang kaitannya dalam Pendidikan Agama Islam.
10SK108300.00 | SK 370 NIK u C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain