SKRIPSI PAI
Pengaruh Kebiasaan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V SDN Pringlangu Pekalongan
Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai kegiatan belajar anak yang dapat mempengaruhi prestasi belajarnya. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana kebiasaan belajar siswa kelas V SDN Pringlangu Pekalongan, bagaimana prestasi belajar siswa kelas V SD tersebut, dan bagaimana pengaruh kebiasaan belajar terhadap prestasi belajar siswa kelas V SDN Pringlangu Pekalongan. Pendekatan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebiasaan belajar termasuk dalam kategori cukup baik, prestasi belajar siswa dari data raport dalam kategori cukup. Setelah dianalisis dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat pengaruh antara kebiasaan belajar dengan prestasi belajar pada siswa kelas V di SDN Pringlangu Pekalongan.
10SK108234.00 | SK 372.1 HID p C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain