SKRIPSI PAI
Pengaruh Konsep Visi Sekolah Terhadap Mutu Pendidikan di SMP Negeri 14 Pekalongan (Studi atas Perumusan Visi Sekolah di SMP Negeri 14 Pekalongan)
Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai konsep visi sekolah yang dapat mempengaruhi mutu pendidikan. Sehingga rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi bagaimana visi sekolah di SMP Negeri 14 Pekalongan, bagaimana implementasi visi dalam program proses belajar mengajar di SMP tersebut, dan bagaimana pengaruh konsep visi terhadap mutu pendidikan. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsep visi sekolah di SMP N 14 Pekalongan dalam kategori sangat baik, mutu pendidikan di SMP tersebut juga dalam kategori baik. Setelah dianalisis dapat disimpulkan bahwa terdapat korelasi positif yang signifikan antara konsep visi sekolah dengan mutu pendidikan di SMP 14 Pekalongan.
10SK108223.00 | SK 371.2 IFF p C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain