SKRIPSI PAI
Peran Orang Tua Terhadap Perkembangan Mental ANak dalam Homeschooling (Studi di Yayasan Homeshooling ABCD Tegal)
Latar belakang skripsi ini adalah mengenai peranan orang tua dalam pendidikan sekolah rumah atau homeshooling berkaitan dengan perkembangan mental anak. Sehingga rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana peran orang tua terhadap perkembangan mental anak, factor-faktor apa yang mempengaruhi perkembangan mental anak dan bagaimana peran orang tua terhadap perkembangan mental anak di yayasan homeschooling ABCD Tegal. Pendekatan penelitian ini adalah kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran orang tua di homeshooling ABCD Tegal sangat besar bagi anak, khususnya dalam pembentukan perkembangan mental. Faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan mental anak meliputi factor lingkungan dan pembawaan, tetapi factor lingkungan lebih dominant mempengaruhi perkembangan mental anak.
10SK108221.00 | SK 152.4 CHA p C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain