SKRIPSI PAI
Konsep Ihsan dan Implikasinya bagi Guru (Kajian AL Quran surat An Nahl Ayat 90)
Latar belakang skripsi ini adalah Guru sebagai montor dalam pendidikan mempunyai tugas dan tanggung jawab yang besar, selain kepada peserta didik, tanggungjawab pada diri sendiri dengan perilakunya dan pada Allah SWT. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana konsep ihsan kajian al Quran an Nahl ayat 90, bagaimana implikasi bagi guru khususnya dalam membentuk akhlak seoarang guru. Jenis penelitianini adalah kepustakaan atau library research dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsep ihsan berdasarkan kajian al Quran surat an Nahl ayat 90 sangat berpengaruh sebagai upaya membentuk akhlak seorang guru agar menjadi baik sehingga dapat dikatan bahwa konsep ihasan tersebut mempunyai implikasi bagi guru.
10SK108216.00 | SK 2X1.473 SOF k C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain