Skripsi
Pengaruh Pesantren terhadap Perubahan Sosial Masyarakat (Studi Pondok Pesantren An-Nur di Wanarejan Utara Pemalang)
Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai keberadaan pondok pesantren dan masyarakat yang merupakan dua sisi yang tidak terpisahkan. Konsep pesantren menjadi cerminan pemikiran masyarakat dalam mendidik dan melakukan perubahan sosial terhadap masyarakat.Rumusan masalah meliputi bagaimana program kegiatan yang dilakukan oleh pondok pesantren An Nur Wanarejan Utara Pemalang di masyarakat, bagaimana perubahan sosial masyarakatnya, dan bagaimana pengaruh pondok pesantren terhadap perubahan sosial masyarakat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Dari hasil penelitian setelah dianalisis dapat disimpulkan bahwa tidak ada pengaruh atau perubahan yang signifikan dengan adanya pondok pesantren di masyarakat Wanarejan Utara.
10SK108164.00 | SK 2x7.341 SUB p C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain