SKRIPSI PAI
Partisipasi Masyarakat Terhadap Pendidikan di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Nurul Huda Desa Karangtalok Kecamatan Ampelgading Kab. Pemalang
Latarbelakang skripsi ini adalah mengenai partisipasi masyarakat dalam pendidikan. Semakin tinggi partisipasinya semakin tinggi juga perkembangan dan kualitas pendidikannya. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pendidikan di MTs Nurul Huda Desa Karangtalok Ampelgading Pemalang, bagaimana partisipasi masyarakat terhadap pendidikan di MTs tersebut. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyelenggaraan pendidikan di MTs Nurul Huda termasuk dalam kategori baik. Partisipasi pengurus terhadap pendidikan di Mts tersebut juga dalam kategori baik. Partisipasi masyarakat dalam pendidkan di MTs Nurul Huda Desa Karangtalok Ampelgading Pemalang termasuk dalam kategori baik.
10SK108155.00 | SK 379.34 KHA p C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain