SKRIPSI PAI
Peran Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam pelaksanaan Manajemen Berbasis Sekolah di SMPN 1 Comal
Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai peranan kepala sekolah dalam melaksanakan manajemen berbasis sekolah. Sehingga rumusan maslaahj dalam penelitian ini meliputi bagaimana kepemimpinan kepala sekolah SMPN 1 Comal, bagaimana pelaksanaan manajemen berbasis sekolah di SMP tersebut, dan bagaimana peran kepala sekolah dalam pelaksanaan manajemen berbasis sekolah di SMP N 1 Comal. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepala sekolah SMP N 1 Comal merupakan kepala sekolah yang berpengalaman dan telah memperoleh pelatihan tentang MBS, memiliki komitmen tinggi dan kepemimpinan yang baik dalam pelaksanaan MBS. Peran kepemimpinan kepala sekolah sangat penting dalam pelaksanaan manajemen berbasis sekolah di SMP Negeri 1 Comal.
10SK108104.00 | SK 371.12 FAT p C.0 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain