SKRIPSI PGMI
Efektivitas Penggunaan Media Flipbook Terhadap Hasil Belajar Pada mata pelajaran bahasa indonesia siswa Kelas IV MII Salafiyah 1 Kauman Kota Pekalongan
Saat ini, rendahnya hasil belajar siswa merupakan masalah yang cukup serius. Penggunaan media pembelajaran interaktif kurang. Dalam proses pembelajaran, media berfungsi sebagai sumber informasi. Pada kelas IV di MI Salafiyah 1 Kauman Kota Pekalongan, hasil belajar tergolong rendah. hal tersebut disebabkan oleh bahwa siswa guru banyak menggunakan metode ceramah daripada media pembelajaran interaktif. Adapun rumusan masalah yaitu bagaimana penerapan media flipbook dan bagaimana keefektifan media pembelajaran flipbook pada mata pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas IV MI Salafiyah 1 Kauman Kota Pekalongan?. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan media pembelajaran flipbook dan keefektifan media pembelajaran flipbook terhadap hasil belajar pada mata pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas IV MI Salafiyah 1 Kauman Kota Pekalongan. Penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif dengan Nonequivalent Pre-test - Post-test Control Group Design. Teknik purposive sampling digunakan untuk memilih kelompok sampel. Untuk mengumpulkan data, observasi, tes, dan dokumentasi digunakan. Uji normalitas, uji homogenitas, uji independent t-test, dan uji N-gain adalah teknik analisis data yang digunakan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa data pretest-posttest dari kelas kontrol dan eksperimen terdistribusi secara normal dan homogen. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa sig. 0,048
24SK2423152.00 | SK PGMI 24.152 DHE e | My Library (Lantai 3. Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain