SKRIPSI AKSYA
Pengaruh Pengendalian Internal, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Dan Whistle Blowing System Terhadap Pencegahan Fraud Pada PT BPR BKK Kota Pekalongan
Fraud merupakan tindakan yang menyimpang dari hukum yang berlaku, diantara tindakan fraud adalah tindakpidana penggelapan asset, penyalahgunaan informasi, suap, korupsi, dan lain sebagainya. Di Indonesia sendiri masih banyak terjadi tindakan fraud. Seperti halnya kasus fraud yang terjadi pada PT BPR BKK Kota Pekalongan yang menjadi tempat untuk melakukan penelitian ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengendalian internal, kompetensi sumber daya manusia, dan whistle blowing system terhadap pencegahan fraud pada PT BPR BKK Kota Pekalongan.
Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Peneliti menggunakan kuesioner sebagai instrumen dalam penelitian. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT BPR BKK Kota Pekalongan dengan pengambilan sampel menggunakan teknik sampel jenuh yaitu semua populasi dijadikan sebagai sampel dengan jumlah 54 responden. Dalam menganalisis data peneliti menggunakan uji validitas, reabilitas, asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, uji t serta uji f, dan uji koefisiensi determinasi dengan bantuan software SPSS.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel pengendalian internal, kompetensi sumber daya manusia, dan whistle blowing system berpengaruh terhadap pencegahan fraud pada PT BPR BKK Kota Pekalongan. Kemudian secara simultan pengendalian internal, kompetensi sumber daya manusia, dan whistle blowing system juga berpengaruh terhadap pencegahan fraud pada PT BPR BKK Kota Pekalongan.
Kata kunci : pengendalian internal, kompetensi sumber daya manusia, whistle blowing system, fraud.
DAFTAR PUSTAKA
Anandya, C. R., & Werastuti, D. N. S. (2020). Pengaruh Whistleblowing System, Budaya Organisasi dan Moralitas Individu Terhadap Pencegahan Fraud pada PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero) Benoa Bali. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika, 10(2), 185. https://doi.org/10.23887/jiah.v10i2.25933
Anindyajati, R. (2021). PERSEPSI KARYAWAN MENGENAI PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL, KESESUAIAN KOMPENSASI, PERILAKU ETIS, DAN WHISTLEBLOWING SYSTEM TERHADAP PENCEGAHAN FRAUD (Studi Empiris pada PT Bina San Prima Yogyakarta Tahun 2021). Pesquisa Veterinaria Brasileira, 26(2), 173–180.
Association of Certified Fraud Examiners Indonesia. (2019). Survei Fraud Indonesia 2019. Indonesia Chapter #111, 53(9), 1–76.
Azhari, T. F., Kerihi, A. simon Y., & Kiak, N. T. (2022). Pengaruh Kesesuaian Kompensasi, Pengendalian Internal dan Good Corporate Governance terhadap Pencegahan Fraud. Jurnal Akuntansi dan Pajak, 22(2), 1–7.
Bernardi, R. (2022). Modus Teller Bank di Pekalongan Gelapkan Duit Nasabah Rp 6,2 M. Detik.Com. https://www.detik.com/jateng/hukum-dan-kriminal/d-6276001/modus-teller-bank-di-pekalongan-gelapkan-duit-nasabah-rp-62-m
Dewi, F. M., & Trisnaningsih, S. (2021). Pengaruh Whistleblowing Terhadap Pencegahan Kecurangan Dalam Pengelolaan Bos Dengan Variabel Intervening Komponen Stuktur Pengendalian Internal. Jurnal MEBIS (Manajemen dan Bisnis), 6(2), 1–12. https://doi.org/10.33005/mebis.v6i2.252
Faiqoh, H. (2009). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal dan Auditor Internal terhadap Fraud. Jurnal Auditor, Inspektur Jenderal Kementerian Pekerjaan Umum, Vol. 2, No.
Ferdyanti, G. E., & Priono, H. (2022). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENCEGAHAN FRAUD DALAM Program Studi Akuntansi , Fakultas Ekonomi dan Bisnis , Universitas Pembangunan Nasional “ Veteran ” Jawa Timur. 11(2).
Fitriani, D. A. (2021). Pengaruh Pengendalian Internal dan Good Corporate Governance Terhadap Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Dana Desa. Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Islam Negri Sunan Ampel, 11, 33–42.
Hardani, Auliya, N. H., Andriani, H., Fardani, R. A., Ustiawaty, J., Utami, E. F., Sukmana, D. J., & Istiqomah, R. R. (2022). Buku Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif. In Jurnal Multidisiplin Madani (MUDIMA): Vol. Vol. 1 (Nomor March).
Hariawan, I. M. H., Sumadi, N. K., & Erlinawati, N. W. A. (2020). PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, WHISTLEBLOWING SYSTEM, DAN MORALITAS INDIVIDU TERHADAP PENCEGAHAN KECURANGAN (FRAUD) DALAM PENGELOLAAN KEUANGAN DESA. BISMA (Bisnis dan Manajemen), 12(2), 125–139.
Hayati, N., & Yulianto, E. (2021). Efektivitas Pelatihan Dalam Meningkatkan Kompetensi Sumber Daya Manusia. Journal Civics & Social Studies, 5(1), 98–115. https://doi.org/10.31980/civicos.v5i1.958
Herlita, S., & Bayunitri, B. I. (2021). Pengaruh Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Kecurangan. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Ekonomi, 7(1), 1805–1830.
Inawati, W. A., & Sabila, F. H. (2021). Pencegahan Fraud : Pengaruh Whistleblowing System, Government Governance dan Kompetensi Aparatur Pemerintah. E-Jurnal Akuntansi, 31(3), 731.
https://doi.org/10.24843/eja.2021.v31.i03.p16
Indonesia Corruption Watch. (2021). Laporan Tren Penindakan Kasus Korupsi Tahun 2021. Indonesia Corruption Watch, 1–40.
Indriasih, D. (2021). Whistleblowing: Wujudkan Tata Kelola Perusaahan Lebih Baik.
Jayanti, L. S. I., & Suardana, K. . (2019). Ketut Alit Suardana 2 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, Indonesia. Jurnal Akuntansi, 29(3), 1117–1131.
Kurniawan, P. C., & Izzaty, K. N. (2019). Pengaruh Good Corporate Governance Dan Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Fraud. ECONBANK: Journal of Economics and Banking, 1(1), 55–60.
https://doi.org/10.35829/econbank.v1i1.2
Lailatus, S., & Adi, P. (2021). Pengaruh Konservatisme Akuntansi dan Tata Kelola Perusahaan Terhadap Penghindaran Pajak (Studi Empiris pada Perusahaan Batu Bara …. Makro, Jurnal Manajemen & Kewirausahaan, 6(1), 71–85.
Leatemia, S. Y., & Febryanti, N. F. (2020). PENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP PENCEGAHAN FRAUD PENGADAAN BARANG (Studi Empiris pada Rumah Sakit Pemerintah di Kota Ambon). Arika, 14(1), 15–22. https://doi.org/10.30598/arika.2020.14.1.15
Novandalina, A., Sarbullah, & Andriyanto, A. T. (2021). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Anti-Fraud Awareness dan Asimetri Informasi Terhadap Pencegahan Fraud Pada Bank KCU Semarang.
Prosiding Seminar Nasional & Call for Paper STIE AAS, 2654–6590, 224–234.
Panjaitan, R. S., Simanjuntak, A., Sembiring, Y. N., & Benyamin Siahaan, S. (2022). INTERN TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA (Studi Empiris Di Desa Motung, Pardumuan Motung dan Parsaoran Sibisa). Jurnal Manajemen , 8(1), p-ISSN.
Permatasari, D., & Laila, U. (2021). Deteksi Kecurangan Laporan Keuangan dengan Analisis Fraud Diamond di Perusahaan Manufaktur. Akuntabilitas, 15(2), 241–262.
Puspitanisa, W., & Purnamasari, P. (2020). Pengaruh Whistleblowing System dan Kompetensi Sumber Daya Manusia terhadap Pencegahan Fraud. Jurnal Riset Akuntansi, 1(1), 42–46.
https://doi.org/10.29313/jra.v1i1.188
Puspitanisa, W., & Purnamasari, P. (2021). Pengaruh Whistleblowing System dan Kompetensi Sumber Daya Manusia terhadap Pencegahan Fraud. Jurnal Riset Akuntansi, 1(1), 42–46.
https://doi.org/10.29313/jra.v1i1.188
Putri, K. E., Sochib, & Yahdi, M. (2019). Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Leverage, Return on Asset, dan Ukuran Perusahaan terhadap Penghindaran Pajak pada Perusahaan Dagang Besar yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Proceedings Progress Conference, 2(1), 133.
Rahmani, H. F., & Rahayu, N. (2022). Pengaruh Peran Audit Internal Dan Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Terjadinya Kecurangan (fraud) Pada Pasim Group Wilayah Bandung. Seminar Nasional Riset …, 34–42.
Rahmatika, D. N. (2020). Fraud Auditing Kajian Teoretis Dan Empiris. Deepublish.
Riyanto, R. F., & Arifin, Z. (2022). Efektivitas Whistleblowing System Dan Sistem Pengendalian Gratifikasi Terhadap Pencegahan Fraud Pada Sektor Publik Yang Dimoderasi Oleh Pendeteksian Fraud. Jurnal Magister Akuntansi Trisakti, 9(2), 105–122. https://doi.org/10.25105/jmat.v9i2.12922
Romadaniati, Taufik, T., & Nasir, A. (2020). Bilancia: Jurnal Ilmiah Akuntansi THE INFLUENCE OF VILLAGE APARATURE COMPETENCE, INTERNAL CONTROL SYSTEM AND WHISTLEBLOWING SYSTEM ON FRAUD PREVENTION IN VILLAGE GOVERNMENT WITH INDIVIDUAL MORALITY AS MODERATED VARIABLES (STUDY IN VILLAGES IN BENGKALIS DI. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 4(3), 227–237.
Sahana, S. (2020). Pengaruh Independensi, Pengalaman Kerja Dan Kode Etik Terhadap Kinerja Auditor Pada Inspektorat Kabupaten Tegal. Core, 1.
Saputra, K. A. K., Pradnyanitasari, P. D., Priliandani, N. M. I., & Putra, I. G. B. N. P. (2019). Praktek Akuntabilitas dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Untuk Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan Dana Desa. Jurnal KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi: Universitas Warmadewa, 10(2), 168–176.
Saragih, M. G., Saragih, L., Purba, J. W. P., & Panjaitan, P. D. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif: Dasar – Dasar Memulai Penelitian (Nomor April).
Sari, W. (2021). PENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL DAN MORALITAS INDIVIDU TERHADAP KECURANGAN KARYAWAN (Studi Kasus di Super Dazzle Yogyakarta). Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi, 6, No.10.
ISSN: 2460-0585.
Sechitafki, A. M. (2021). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal Dan Good Corporate Governance Terhadap Pencegahan Fraud. Stie Pasim Sukabumi, 2(1), 123–144.
Sudarmanto, E., & Utami, C. K. (2021). Pencegahan Fraud Dengan Pengendalian Internal Dalam Perspektif Alquran. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 7(1), 195. https://doi.org/10.29040/jiei.v7i1.1593
Utama, D. A., Sitawati, R., & Subchan. (2022). Pengaruh Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Fraud (Kecurangan). Jurnal Akuntansi, 18(2), 109–124.
Uyun, M., & Yoseanto, B. L. (2022). Pengantar Metode Penelitian (Nomor March).
Wijaya, R. E. (2020). PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, PENGENDALIAN INTERNAL DAN WHISTLEBLOWING SYSTEM TERHADAP EFEKTIVITAS PENCEGAHAN KECURANGAN (Studi Empiris Pada Bank Perkreditan Rakyat Se-Kabupaten Temanggung) (Doctoral dissertation, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang).
24SK2443015.00 | SK AKSYA 24.015 MSA p | My Library (Lantai.3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain