SKRIPSI PBS
Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Likuiditas, Risiko Pasar, dan Risiko Operasional Terhadap Tingkat Profitabilitas PT Bank Syariah Tbk (BTPS) Periode 2014-2022
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh risiko kredit, risiko likuiditas, risiko pasar dan risiko operasional terhadap tingkat profitabilitas PT Bank BTPN Syariah Tbk (BTPS) periode 2014-2022. Penelitian ini menggunakan jenis explanatiory research. Pendekatan yang digunakan yaitu pendekatan kuantitatif dengan metodologi analisis deskriptif, Dalam penelitian ini penulis menggunakan empat variabel independent yakni risiko kredit, risiko likuiditas, risiko pasar, dan risiko operasional. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah laporan keuangan triwulanan tahun 2014-2022 yang tersedia di situs resmi PT Bank BTPN Syariah Tbk., Bursa Efek Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan.
Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat diambil simpulan bahwa Risiko kredit berpengaruh secara signifikan dan memiliki hubungan negatif terhadap tingkat profitabilitas BTPN Syariah, maka dari itu H1 diterima, risiko likuiditas tidak berpengaruh secara signifikan dan memiliki hubungan negatif terhadap tingkat profitabilitas BTPN Syariah, maka dari itu H2 ditolak, risiko pasar tidak berpengaruh secara signifikan dan memiliki hubungan positif terhadap tingkat profitabilitas BTPN Syariah, maka dari itu H3 ditolak, risiko operasional berpengaruh secara signifikan dan memiliki hubungan negatif terhadap tingkat profitabilitas BTPN Syariah, maka dari itu H4 diterima dan berdasarkan hasil uji F menunjukkan bahwa risiko kredit, risiko likuiditas, risiko pasar, dan risiko operasional berpengaruh secara bersama-sama (simultan) terhadap tingkat profitabilitas. Maka dari itu H5 diterima.
Kata Kunci: Risiko, Tingkat Profitabilitas, Perbankan.
DAFTAR PUSTAKA
Agustin, H. (2021). Teori Bank Syariah. JPS (Jurnal Perbankan Syariah), 2(1),67–83. https://doi.org/10.46367/jps.v2i1.279
Ali, J., & Faroji, R. (2021). Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan.
Jurnal Neraca Peradaban, 1(2). https://doi.org/10.55182/jnp.v1i2.36
Amalia, D., & Diana, N. (2022). Pengaruh Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), Capital Adequacy Ratio (CAR), dan Financing to Deposit Ratio (FDR) Terhadap Profitabilitas (ROA) Pada Bank Bukopin Syariah Periode 2013-2020. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 8(1),1095–1102. https://doi.org/10.29040/jiei.v8i1.4166
Arfah, Y., Nasution, B., & Siregar, R. J. (2022). Keputusan Pembelian Produk. PT Inovasi Pratama Internasional.
Arianti, D. (2015). Analysis On The Health Of Banks Using Risk-Based Bank Rating ( A Study On Bank Pembangunan Daerah In Indonesia During 2013-2015 ) By : Devi Arianti Advisor : Dr . Siti Aisjah , SE ., MS ., CSRS . CFP The banking sector plays a strategic role in the econom.
Badriyah, M. (2011). Surat Keputusan Direktur Bank Indonesia Tahun 2004No.6/10/PBI/2004 (Issue July).
Bank Indonesia. (2004). Peraturan Bank Indonesia No. 6/10/PBI/2004 tentang Sistem Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Umum. Peraturan Bank Indonesia, 1(1), 1–23. www.bi.go.id
BTPNS. (2022). Profil BTPN Syariah. BTPN Syariah. www.btpnsyariah.com
Burhan, I., Afifah, N., & Sari, N. (2022). Metode Penelitian Kuantitatif (L. P.Syalina (ed.); 1st ed.). Insan Cendekia Mandiri.
Caesar, J. R. A. (2020). Pengaruh Intellectual Capital, Non Performing Financing (NPF), & Financing to Deposit Ratio (FDR) Terhadap Kinerja Keuangan Bank Syariah Tahun 2014-2018. Jurnal Ilmu Manajemen, 8, 1457–1464. www.infobanknews.com
Cahyaningrum, I. M. I. P. I. (2019). Cara Mudah Memahami Metodologi Penelitian (I). Deepublish.
Candra, V., Simarmata, N. I. P., Mahyuddin, M., Purba, B., Purba, S., Chaerul, M., Hasibuan, A., Siregar, T., Sisca, S., & Karwanto, K. (2021). Pengantar Metodologi Penelitian. Yayasan Kita Menulis.
Darmawan. (2022). Manajemen Risiko Keuangan Syariah (Tarmizi (ed.); Pertama). Bumi Aksara.
Desiko, N. (2022). Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Pasar dan Risiko Likuiditas Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan. Journal Competecy of Business,4(1), 7–8.
Dewi, E. T., & Srihandoko, W. (2018). Pengaruh Risiko Kredit dan Risiko Likuiditas Terhadap Profitabilitas Bank. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan, 6(3), 131–138. https://doi.org/10.37641/jimkes.v6i3.294
Dian Kusuma Wardani, M. S. (2020). Pengujian Hipotesis (Deskriptif, Komparatif dan Asosiatif). LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah.
Dr. Akhmadi, S. E. M. M., Siti Epa Hardiyanti, S. E. M. M., & Indonesia, M. S. (2021). Monograf Faktor Mediasi Profitabilitas Dan Struktur Modal : Uji Signifikansi Pada Hubungan Antara Pertumbuhan Perusahaan Dengan Nilai Perusahaan. Media Sains Indonesia.
Dr Muhammad Yusuf, S. P. M. S. D. L. D. S. P. M. S., & Nastiti, D. M. (2019).Analisis Data Penelitian : Teori & Aplikasi dalam Bidang Perikanan (I. Marzuki (ed.); I). PT Penerbit IPB Press.
Fadjarajani, S., Rosali, E. S., Patimah, S., Liriwati, F. Y., Nasrullah, Sriekaningsih, A., & GS, A. D. (2020). Metodologi Penelitian Pendekatan Multidisipliner (M. Mirnawati (ed.)). Ideas Publishing.
Fajriah, Y., & Jumady, E. (2021). Pembiayaan Bagi Hasil dan Financing to Deposit Ratio (FDR) Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah di Indonesia. Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Perbankan Syariah, 6(2),240–245. https://doi.org/10.36908/isbank
Fauziah, H. N., Fakhriyah, A. N., & Abdurrohman, A. (2020). Analisis Risiko Operasional Bank Syariah Pada Masa Pandemi Covid-19. Al-Intaj Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 6(2), 38–45.
FIRDAUS, M. M. (2021). Metodologi Penelitian Kuantitatif; Dilengkapi Analisis Regresi IBM SPSS Statistics Version 26.0. CV. DOTPLUS Publisher.
Habiburrahmi, W. R. (2018). Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Likuiditas, Risiko Operasional dan Kecukupan Modal Terhadap Profitabilitas Pada Bank Umum Konvensional Kategori Buku 1 & 2 di Indonesia. Indoensia Banking School, 5(2), 107–117.
Hanafia, F., & Karim, A. (2020). Analisis CAR, BOPO, NPF, FDR, NOM, Dan DPK Terhadap Profitabilitas (ROA) Pada Bank Syari’ah Di Indonesia. Target : Jurnal Manajemen Bisnis, 2(1), 36–46. https://doi.org/10.30812/target.v2i1.697
Hendrawan Raharjo, Anita Wijayanti, & Riana R Dewi. (2020). Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Dan Inflasi Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Di Indonesia (Tahun 2014-2018). Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Manajemen,16(1), 15–26. https://doi.org/10.31599/jiam.v16i1.110
I Ketut Swarjana, S. K. M. M. P. H. D. P. H. (2022). Populasi-Sampel, Teknik Sampling & Bias Dalam Penelitian (E. Risanto (ed.); I). Penerbit Andi. Indonesia, I. B. (2015). Manajemen Risiko 2 (Pertama). Gramedia Pustaka Utama.
Jahrotunnupus, N., & Manda, G. S. (2021). Analisis Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Pasar dan Risiko Operasional Terhadap Profitabilitas pada Bank Umum BUMN yang Terdaftar di BEI Periode 2013-2020. Eksis: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 12(2), 157.
Juliantara, I. K., & Darmayanti, N. P. A. (2022). Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Operasional, dan Risiko Likuiditas terhadap Profitabilitas LPD di Kecamatan Bebandem. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 11(7),1317–1336.
Khamisah, N., Ayu Nani, D., & Ashsifa, I. (2020). Pengaruh Non-Performing Loan (NPL), BOPO dan Ukuran Perusahaan Terhadap Return on Assets (ROA) Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Jurnal TECHHNOBIZ, 3(2), 2722–3566. www.idx.co.id
KNKS, & Bappenas. (2020). Menyatukan Langkah, Memajukan Negeri. Insight,9, 1–11. www.knks.go.id
Korompis, R. R. N., Murni, S., & N. Untu, V. (2020). Pengaruh Risiko Pasar (NIM), Risiko Kredit (NPL), dan Risiko Likuiditas (LDR) Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan (ROA) Pada Bank yang Terdaftar di LQ 45 Periode2012-2018. Jurnal EMBA, 8(1), 175–184.
Kuncoro, H. T. K., Anam, S., & Sanusi, M. (2020). Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga Dan Non Performing Financing Terhadap Return On Asset Pada BPRS Di Indonesia. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia, 6(1), 88–94.
Latifah, L., & Ritonga, I. (2020). Systematic Literature Review (SLR): Kompetensi Sumber Daya Insani Bagi Perkembangan Perbankan Syariah Di Indonesia. Al Maal: Journal of Islamic Economics and Banking, 2(1), 63. https://doi.org/10.31000/almaal.v2i1.2763
Maidalena. (2014). Analisis Faktor Non Performing Financing (NPF) Pada Industri Perbankan Syariah. Human Falah: Vol.1 No.1 Januari-Juni.
Mamik, D. (2015). Metodologi Kualitatif (D. M. C. Anwar (ed.); Pertama).Zifatama Jawara.
Mazaya, Z. G., & Daud, R. M. (2020). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Pada Bank Umum Syariah Sebelum Dan Sesudah Melakukan Spin-Off (Studi Pada Bank Btpn Syariah). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 5(1), 149–158. https://doi.org/10.24815/jimeka.v5i1.15483
Megatari, N. et al. (2020). Analisis Pengaruh Intellectual Capital Dan Risiko Kredit Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan Di Indonesia Tahun 2018-2020. Indonesia Journal of Accounting and Business, 0717, 63–76. https://doi.org/10.33019/ijab.v3i2.35
Murni, Zevanya Vaneca Sante, S., & Tulung, J. E. (2021). Gayatri, Ni Wayan Pebry Diyan, et al. “Risiko Kredit, Risiko Likuiditas, Risiko Operasional Dan Profitabilitas.” Jurnal Riset Akuntansi (JUARA), vol. 9, no. 1,2019.Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Likuiditas Dan Risiko OperasionalTerhadap Profitabilitas P. Jurnal EMBA, 9(3), 1451–1462.
Muttaqin, H. M., Kosim, A. M., & Devi, A. (2020). Peranan Perbankan Syariah Dalam Mendorong Usaha Mikro Kecil dan Menengah Dimasa Pandemi Covid-19. El-Mal: Jurnal Kajian Ekonomi & Bisnis Islam, 3(1), 110–119. https://doi.org/10.47467/elmal.v3i1.393
Nisfiannoor, M. (2009). Pendekatan statististika Modern untuk Ilmu Sosial (A. N.Dini (ed.); I). Penerbit Salemba.
Otoritas Jasa Keuangan. (2022). Statistik Perbankan Syariah, Januari 2022. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 5–8. www.ojk.go.id
Paulus, & Murdapa. (2016). Pemanfaatan Teori Resource-Based View Pada Ritel Minimarket : Implikasinya Terhadap Strategi Dan Keunggulan Bersaing. Riset Ekonomi Dan Manajemen.
POJK No.18/POJK.03/2016. (2016). Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia tentang Nomor 18 Tahun 2016 tentang Penerapan manajemen risiko bagi Bank Umum. Otoritas Jasa Keuangan, 1–29. http://www.ojk.go.id/id/kanal/iknb/regulasi/lembaga-keuangan- mikro/peraturan-ojk/Documents/SAL-POJK PERIZINAN FINAL F.pdf
Pratama, I. P. S. A., Yuesti, A., & Bhegawati, D. A. S. (2021). Pengaruh Tingkat Risiko Kredit, Risiko Likuiditas, Risiko Operasional, Risiko Tingkat Bunga dan Kecukupan Modal Terhadap Profitabilitas Bank Perkreditan Rakyat Di Kota Denpasar Tahun 2016-2019. Jurnal Akuntansi, 1(1), 373–381.
Rahadian, D. (2017). Penerapan Konsep Resources-Based View (Rbv) Dalam Upaya Mempertahankan Keunggulan Bersaing Perusahaan. Jurnal Ilmu Administrasi : Media Pengembangan Ilmu Dan Praktek Administrasi. https://doi.org/https://doi.org/10.31113/jia.v14i1.4
Ramadhan, N. A. (2018). Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Likuiditas dan Risiko Pasar Terhadap Profitabilitas Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI). Jurnal Manajemen Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, 7(9), 27–44.
Roflin, E., & Liberty, I. A. (2021). Populasi, Sampel, Variabel Dalam Penelitian Kedokteran (M. Nasrudin (ed.); I). Penerbit NEM.
Rukajat, A. (2018). Pendekatan Penelitian Kuantitatif: Quantitative Research Approach (Pertama). Deepublish.
Sa’adah, L. (2021). Statistik Inferensial. LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah.
Safitri, V. I., & Hendrani, A. (2020). Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Financing (NPF), Financing to Deposit Ratio (FDR) dan Efesiensi Operasional (BOPO) Terhadap Profitabilitas (Return On Assets) pada Bank Umum Syariah yang Terdaftar di Bank Indonesia. JCA Ekonomi,1(1), 255–260.
Simatupang, B. (2019). Aspek Yuridis UU NO.10 Tahun 1998 Terhadap Peranan Perbankan Dalam Meningkatkan Perekonomian Indonesia Berdasarkan Pancasila Dan UUD 1945. In ensiklopedia social review (Vol. 8, Issue 5, p.55).
Simatupang, H. B. (2019). Peranan perbankan dalam meningkatkan perekonomian indonesia. JRAM (Jurnal Riset Akuntansi Multiparadigma), 6(2), 136–146. https://jurnal.uisu.ac.id/index.php/JRAM/article/view/2184%0Ahttps://jurna l.uisu.ac.id/index.php/JRAM/article/viewFile/2184/1510
Siregar, E. I. (2021). Kinerja Keuangan Terhadap Profitabilitas Sub Sektor Konstruksi. Penerbit NEM.
Siyoto, S., & Sodik, M. A. (2015). Dasar Metodologi Penelitian (Ayup (ed.); I). Literasi Media Publishing.
Sri Wahyuni, & Kurniawan, R. R. (2022). Sejarah Perbankan Syariah Di Indonesia. Al Ibar, 1(8.5.2017), 5–6. https://doi.org/10.31219/osf.io/a7mkx
Sudarmanto, E., Astuti, A., Kato, I., Basmar, E., Simarmata, H. M. P., Yuniningsih, Y., Irdawati, I., Wisnujati, N. S., Siagian, V., & Watrianthos, R. (2021). Manajemen Risiko Perbankan (R. Watrianthos (ed.); Pertama). Yayasan Kita Menulis.
Sukma, N., Saerang, I. S., & Tulung, J. E. (2019). Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Risiko Kredit, Risiko Pasar Dan Risiko Operasional Terhadap Profitabilitas Pada Bank Kategori Buku 2 Periode 2014-2017. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(3), 2751–2760.
Suparyanto dan Rosad. (2020). Pengaruh Risiko Kredit, Likuiditas, dan Permodalan Terhadap Profitabilitas (Studi Kasus pada Bank Konvensional dan Bank Syariah di Indonesia Tahun 2015- 2019). Suparyanto Dan Rosad,5(3), 248–253.
Suprianto, E., Setiawan, H., & Rusdi, D. (2020). Pengaruh Non Performing Financing (NPF) Terhadap Profitabilitas Bank Syariah di Indonesia. Wahana Riset Akuntansi, 8(2), 140–146. https://doi.org/10.24036/wra.v8i2.110871
Tehresia, S., Mesrawati, Dewi, M., Wijaya, E. Y., & Billyandi, C. (2021). Pengaruh Risiko Kredit, Risiko Likuiditas, Risiko Pasar, Dan Risiko Operasional Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Sektor Perbankan. Jurnal Ilmiah Indonesia, 6(9), 4717–4730.
Umardani Hasibuan, Faisal. (2019). Analisis Pengaruh Pembiayaan Murabahah, Mudharabah dan Musyarakah terhadap Return On Asset Studi Kasus Pada PT Bank Muamalat Indonesia Tbk. periode 2015-2018. Jurnal Human Falah : Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam.
Unaradjan, D. D., & Sihotang, K. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif. Penerbit Unika Atma Jaya Jakarta.
Utami, U., & Silaen, U. (2018). Analisis Pengaruh Risiko Kredit dan Risiko Operasional Terhadap Profitabilitas Bank. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan, 6(3), 123–130. https://doi.org/10.37641/jimkes.v6i3.293
Vidya Putri, H., & Budiartha, I. K. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Rasio Resiko Bank, dan Kualitas Aktiva Produktif Terhadap Kepercayaan Investor. E- Jurnal Akuntansi, 28(3), 2035.
Wahyudi, R. (2020). Analisis Pengaruh CAR, NPF, FDR, BOPO dan Inflasi terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah di Indonesia: Studi Masa Pandemi Covid-19. At-Taqaddum, 12(1), 13–24. https://doi.org/10.21580/at.v12i1.6093
Whitney G.G., F. D. R., Yüksel Bozkurt, A. E., & Whitney G.G., F. D. R. (2008).
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2008 Tentang Perbankan Syariah. In Ph.D. thesis, Central-South University of Technology, China (Vol. 76, Issue 3).
Yulianti, R. T. (2020). Manajemen Risiko Perbankan Syari’ah. La_Riba, 3(2), 151–165. https://doi.org/10.20885/lariba.vol3.iss2.art2
Yuliara, I. M. (2016). Modul Regresi Linier Berganda. Universitas Udayana, 18.
24SK2442058.00 | SK PBS 24.058 AID p | My Library (Lantai.3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain