SKRIPSI EKOS
Pengaruh Syariah Marketing, Harga, dan Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Konsumen Dengan Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Intervening Pada Toko Nibra's House Pekalongan (Cabang Jl.Dokter Wahidin)
Perkembangan sektor busana muslim di Indonesia mengalami perkembangan yang sangat signifikan karena mayoritas penduduknya beragama Islam. Berbusana muslim yang awalnya hanya untuk acara keagamaan, namun kini menjadi trend fashion yang membentuk budaya baru. Perkembangan ini membuat persaingan bisnis, sehingga para pengusaha berusaha untuk mengusai pasar.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh syariah marketing, harga, dan kualitas produk terhadap loyalitas konsumen melalui kepuasan konsumen sebagai variabel intervening pada toko Nibras House
Pekalongan cabang Jl. Dokter Wahidin Kota Pekalongan. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian adalah semua konsumen Nibras, sampel penelitian berjumlah 100 responden dan metode pengambilan sampel purposive sampling. Sumber data pada penelitian ini adalah data primer dan sekunder. Metode pengumpulan datanya menggunakan kuesioner. Analisis data yang digunakan dengan alat analisis SmartPLS 3.0.
Hasil penelitian ini yaitu harga dan kualitas produk memiliki pengaruh terhadap kepuasan konsumen, kepuasan konsumen memiliki pengaruh terhadap loyalitas konsumen, namun syariah marketing, harga dan kualitas produk tidak memiliki pengaruh terhadap loyalitas konsumen. Dapat disimpulkan bahwa, syariah marketing dan kualitas produk tidak berpengaruh terhadap loyalitas konsumen yang diperantarai oleh kepuasan konusmen, tetapi harga memiliki pengaruh terhadap loyalitas konsumen melalui kepuasan konsumen. Jadi, kepuasan konsumen merupakan variabel yang full mediasi.
Kata kunci: Syariah Marketing, Kepuasan Konsumen, Toko Nibras
DAFTAR PUSTAKA
Achiri, L. N. (2018). Pengaruh Marketing Syariah dan Citra Perusahaan Terhadap Loyalitas Nasabah Dengan Kepuasan Nasabah Sebagai Variabel Intervening ( Studi kasus BNI Syariah cabang Yogyakarta). In UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta (Vol. 7).
Afrilliana, N. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan Grab di Kota Palembang. Jurnal Nasional Manajemen Pemasaran & SDM,
1(2), 46–55. https://doi.org/10.47747/jnmpsdm.v1i2.119
Al Arif, M. N. R. (2021). Dasar-Dasar Pemasaran Bank Syariah. Alfabeta. Amarangga, A., & Rahanatha, G. B. (2022). Peran Kepuasan Pelanggan Dalam Memediasi Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan. Lensa,16(1), 9–18. https://doi.org/10.58872/lensa.v16i1.29
Amiroh, D. Z. dan N. W. S. P. (2021). Hubungan Antara Kepuasan dengan Loyalitas Pelanggan di Hypermart Gresik. Jurnal Penelitian Psikologi, Volume 08., 19.
Anafarhanah, S. (2019). Tren Busana Muslimah Dalam Perspektif Bisnis Dan Dakwah. Alhadharah: Jurnal Ilmu Dakwah, 18(1), 81. https://doi.org/10.18592/alhadharah.v18i1.2999
Anam, M. S., Nadila, D. L., Anindita, T. A., & Rosia, R. (2021). Pengaruh Kualitas Produk , Harga dan Brand Image terhadap Keputusan Pembelian Produk Hand and Body Lotion Merek Citra ( Studi Kasus pada Mahasiswa IAIN Salatiga ). JESYA (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 4 (1)(1), 120–136.
Andrian. (2020). Pengaruh Kualitas Produk, Layanan dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi pada Warung Kopi Mini Coffee di Banda Aceh). Suparyanto Dan Rosad (2015, 5(3), 248–253.
Anggraini, F., & Budiarti, A. (2020). Pengaruh Harga, Promosi, dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Dimediasi Kepuasan Pelanggan Pada Konsumen Gojek. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), 8(3), 86–94. https://doi.org/10.26740/jupe.v8n3.p86-94
Azzahra, A., Savira, D., Salsabillah, S., & Affandi, S. (2020). Al-Sharf Al-Sharf Jurnal Ekonomi Islam. 1(3), 265–271. https://doi.org/10.30596/al-sharf.v
Azzaida, I. R., & Suzanawaty, L. (2022). Pengaruh Sharia Marketing dan Kualitas Layanan terhadap Loyalitas dengan Kepuasan sebagai variabel Intervening ( Studi Kasus Pengguna Tabungan Syariah di BMT Huwaiza Depok ). Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 8(03), 2742–2747.
Bali, A. Y. (2022). Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Loyalitas Dengan Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Intervening. Management Analysis Journal, 2(1), 110–115.
Cesariana, C., Juliansyah, F., & Fitriyani, R. (2022). Model Keputusan Pembelian Melalui Kepuasan Konsumen Pada Marketplace: Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 211–224. https://dinastirev.org/JMPIS/article/view/867
Cucu Sumartini, L., & Fajriany Ardining Tias, D. (2019). Analisis Kepuasan Konsumen Untuk Meningkatkan Volume Penjualan Kedai Kopi Kala Senja. Jurnal E-Bis (Ekonomi-Bisnis), 3(2), 111–118. https://doi.org/10.37339/e- bis.v3i2.124
Erawati, S. H. (2020). Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Loyalitas Konsumen Terhadap Penggunaan E-Commerce. INSPIRASI (Jurnal Ilmu Sosial), 17(2),304–315.
Eriswanto, E., & Kartini, T. (2019). Pengaruh Penetapan Harga Jual Terhadap Penjualan Pada PT. Liza Christina Garment Industry. Jurnal Ummi, Vol. 13(2), 103–112. https://jurnal.ummi.ac.id/index.php/ummi/article/view/537/241
Erlangga, H., Nurjaya, N., Sunarsi, D., Mas’adi, M., & Jasmani, J. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Sepeda Motor Honda Di PT Panca Sakti Perkasa Di Bintaro. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 1(4), 464. https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i4.13383
Evan, F. (2022). Multivariate Analysis-Structural Equation Model (SEM-PLS). BINUS Higher Education. https://sis.binus.ac.id/2022/04/27/multivariate- analysis-structural-equation-model-sem-pls/
Fadilah, N. (2020). Pengertian, Konsep, dan Strategi Pemasaran Syari’ ah. Salimiya, 1(2), 194–211.
Farisi, S., & Siregar, Q. R. (2020). Pengaruh Harga dan Promosi Terhadap Loyalitas Pelanggan Pengguna Jasa Transportasi Online di Kota Medan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(1), 148–159. https://doi.org/10.30596/maneggio.v3i1.4941
Febby. (2021). ANALISIS MARKETING SYARIAH DAN RELEVANSINYA DALAM METODE PEMASARAN SUPERMAKET DI KOTA JAMBI.
Fera, & Pramuditha, C. A. (2021). Pengaruh Kualitas Produk , Harga , Promosi , Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Xiaomi Di Kota Palembang. Publikasi Riset Mahasiswa Manajemen, 3(1), 1–13.
Fitri, S., Nasution, Z., & Simanjuntak, D. (2022). Pengaruh Harga, Produk dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian di Toko khanza Aeknabara. Remik, 6(3), 408–417. https://doi.org/10.33395/remik.v6i3.11563
Halimah, M. A., & Yanti, R. D. (2020). Pengaruh Strategi Penetapan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Produk Kilat Khusus Mitra Korporat Kantor Pos Purwokerto. Jurnal Ecoment Global, 5(1), 70–79. https://doi.org/10.35908/jeg.v5i1.916
Hamid, R. S., & Anwar, M. S. (2019). STRUCTURAL EQUATION MODELING (SEM) BERBASIS VARIAN: Konsep Dasar dan Aplikasi dengan Program SmartPLS 3.2.8 dalam Riset Bisnis (Issue 1).
Hardani, Auliya, N. H., Andriani, H., Ustiawaty, R. A. F. J., Utami, E. F., Sukmana, D. J., & Ria Rahmatul Istiqomah. (2020). Buku Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif. In Pustaka Ilmu (Issue March).
Hardi Dewantoro, D., Wisnalmawati, & Istanto, Y. (2021). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan Dimediasi oleh Kepuasan Pelanggan (Survai Pada Coffe Shop Fihi Pekanbaru). (Survai Pada Coffee Shop Fihi Pekanbaru), Ciastech, 21–28.
Harsanto, L. F., & Hidayat, W. (2018). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian (Pada Ukm Martabak Mas Ipung Di Perumahan Plamongan Indah Semarang. Jurnal Administrasi Bisnis Departemen Administrasi Bisnis Universitas DPENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (PADA UKM MARTABAK MAS IPUNG DI PERUMAHAN PLAMONGAN INDAH SEMARANGiponegoro, 024, 10.
Haryono, N., & Octavia, R. (2020). Analisis Pengaruh Citra Merek Dan Mutu Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen Serta Dampaknya Terhadap Loyalitas Konsumen. Jurnal Industri Elektro Dan Penerbangan, 4(1), 20–27. http://jurnal.unnur.ac.id/index.php/indept/article/view/139
Ibrahim, M., & Thawil, S. M. (2019). Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT, 4(1), 175–182. https://doi.org/10.36226/jrmb.v4i1.251
Ilfathna, Z. (2021). Pengaruh Kualitas Produk, Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan (studi pada kober mie setan di kota malang). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB.
Imawan, H. (2019). Analisis Strategi Pemasaran Syariah Dalam Penjualan Produk Bersaing di Toko Saudi Store Batoh. Carbohydrate Polymers, 6(1), 5–10.
Juniantara, I. M. A., & Sukawati, T. G. R. (2018). Pengaruh Persepsi Harga, Promosi, Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan Dampaknya Terhadap Loyalitas Konsumen. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana,7(11), 5955. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2018.v07.i11.p06
Kristianto, A. D., & Wahyudi, T. A. (2019). Pengaruh citra merek, persepsi kualitas produk dan persepsi harga pada kepuasan pelanggan serta dampaknya terhadap loyalitas pelanggan. Jurnal Manajemen Strategi Dan Aplikasi Bisnis, 2(2), 117–126. https://doi.org/10.36407/jmsab.v2i2.74
Lenaini, I. (2021). Teknik Pengambilan Sampel Purposive Dan Snowball Sampling. Jurnal Kajian, Penelitian & Pengembangan Pendidikan Sejarah, 6(1), 33–39. p-ISSN 2549-7332 %7C e-ISSN 2614-1167%0D
Mashuri. (2020). Analisis Dimensi Loyalitas Pelangan. IQTISHADUNA: Jurnal Ilmiah Ekonomi Kita, 9(1), 54–64.
Masruro, S. L. (2022). Pengaruh Bauran Pemasaran Syariah, Kualitas Pelayanan, dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan pada Usaha Souvenir Tas Hajatan Ud. Rama Kudu Jombang. In Ad-Deenar: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam (Vol. 6, Issue 01, p. 75). https://doi.org/10.30868/ad.v6i01.2214
Muhammad Zaki, & Rosyadi. (2018). Novi Tri Hariyanti_2018_Pengaruh influencer marketing sebagai strategi pemasaran digital era modern_VOL 15. Pengaruh Influencer Marketing Sebagai Strategi Pemasaran Digital Era Modern. Jurnal Manajemen Dan Inovasi (MANOVA) Volume 1 Nomor 2, 1,
2.
Muhyi, M., Hartono, Budiyono, S. C., Setianingsih, R., Sumardi, Rifai, I., Zaman, A. Q., Astutik, E. P., & Fitriatien, S. R. (2018). Metodologi Penelitian. Adi Buana University Press, 1–83. www.unipasby.ac.id
Mun’im, M. (2019). Pengaruh Bauran Pemasaran Syariah dan Etika Bisnis Islam Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Produk PT. Berkat Mukmin Mandiri Sidoarjo. In UIN Sunan Ampel Surabaya (Vol. 8, Issue 5).
Murni, Vitria, A., & Yulianti, F. (2020). Analisis strategi harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian pada toko kerajinan tangan radja banjar martapura. Murni, 1. http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/1450
Nasution, M. A. (2019). Pengaruh Harga Dan Kualitas Produk Alat Kesehatan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Pt. Dyza Sejahtera Medan. Jurnal Warta Edisi : 59, 59, 290572. http://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php
Onny Setiawan, Elsa Serepina Simorangkir, & Astri Ayu Purwati. (2020). Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Relationship Marketing terhadap Keputusan Pembelian Produk di PT Asaba Pekanbaru The Effect of Product Quality, Price And Relationship Marketing on Consumer Purchase Decisions at PT Asaba Pekanbaru. Management Studies and Entrepreneurship Journal, 1(1), 64–77. http://journal.yrpipku.com/index.php/msej
Paramita, R. W. D., Rizal, N., & Sulistyan, R. B. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif (3rd ed.). Widya Gama Press.
Pramesti, M. A., & Chasanah, U. (2021). Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Dengan Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Bina Bangsa Ekonomika, 14(2), 281–287. https://doi.org/10.46306/jbbe.v14i2.76
Pratiwi, A. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Loyalitas Konsumen Dengan Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Intervening Pada Jne Express Cabang Kota Medan. Skripsi.
Prihatta, H. S. (2018). Perkembangan ekonomi syariah sendiri telah mampu konvensional . Karena sasaran yang hendak dicapai dalam permintaan dan penawaran . Pasar yang mewadahi interaksi. Maliah Jurnal Hukum Bisnis Islam, 8, 96–124.
Purwanto, Y. (n.d.). Etika Profesi Psikologi Profetik Perspektif Psikologi Islami. PT Refika Aditama.
Putra, T. P. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Harga, dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Pembelian pada Aplikasi Daring Shopee di FEB UMS. http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/79541
Putri, S., & Anwar, M. K. (2019). Pengaruh Bauran Pemasaran Syariah Terhadap Loyalitas Jamaah Umrah Di PT. Ikhwan Berkah Sejahtera. Jurnal Ekonomi Islam, 2(1), 97–108.
Putri, Y. M., Utomo, H., & Mar’ati, F. S. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Lokasi, Harga Dan Digital Marketing Terhadap Loyalitas Konsumen Di Grand Wahid Hotel Salatiga. Among Makarti, 14(1), 93–108. https://doi.org/10.52353/ama.v14i1.206
Rachman, F. P. A. putra, Goejantoro, R., & Hayati, M. N. (2018). Penentuan Jumlah Replikasi Bootstrap Menggunakan Metode Pretest Pada Independent Sampel T Test ( Pendapatan Asli Daerah Kabupaten / Kota di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara Tahun 2015 ). Jurnal Eksponensial, 9(1), 35–40.
Rohman, M. L. N., & Suji’ah, U. (2021). Kepuasan Konsumen Atas Kualitas Pelayanan Rumah Makan Griya Dahar Mbok Sum. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 6(August), 128.
Rufliansah, F. F., Hermani, A., Seno, D., Bisnis, D. A., & Diponegoro, U. (2018). Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhdap Kepuasan Konsumen ( Studi pada Konsumen Rainbow Creative Semarang ). IX(Iv), 389–401. https://ejournal3.undip.ac.id/
Sahir, S. H. (2022). Metodologi Penelitian. KBM Indonesia.
Santosa, S., & Luthfiyyah, P. P. (2020). Pengaruh Komunikasi Pemasaran terhadap Loyalitas Pelanggan di Gamefield Hongkong Limited. Jurnal Bisnis Dan Pemasaran, 10(1), 1–7.
Santoso, J. B. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, dan Harga terhadap Kepuasan dan Loyalitas Konsumen. Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 16(01), 127–146. https://doi.org/10.36406/jam.v16i01.271
Saputri, R. S. D. (2019). Terhadap Loyalitas Pelanggan Grab Semarang. Journal of Strategic Communication, 10(1), 46–53.
Sari, N. A., & Indriyani, S. (2020). Pengaruh Syariah Marketing, Kualitas Pelayanan, Citra Merek terhadap Kepuasan Konsumen pada Asuransi Jiwa Syariah Bumiputera Cabang Bandar Lampung. Jurnal Enterpreneur Dan Bisnis (JEBI), 1(1), 81–92.
Sofyanudiin, M. (2018). Prinsip-prinsip Pemasaran (Jakarta: Airlangga, 2003),3. 10. 10–29.
Subawa, I. G. B., & Sulistyawati, E. (2020). Kualitas Pelayanan Berpengaruh Terhadap Loyalitas Pelanggan Dengan Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Mediasi. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 9(2), 718. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2020.v09.i02.p16
Sudaryana, Y. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kepercayaan Dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Kantor Pos Indonesia (Persero) Kota Tangerang. Journal of Management Review, 4(1), 447–455.
Sukendra, I. K., & Atmaja, I. K. S. (2020). Instrumen Penelitian. In Journal Academia.
Sumadi, S., Tho’in, M., Efendi, T. F., & Permatasari, D. (2021). Pengaruh Strategi Pemasaran Syariah, Kepuasan Konsumen, dan Kepercayaan Konsumen Terhadap Loyalitas Konsumen (Studi Kasus Pada Naughti Hijab Store). Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 7(2), 1117–1127. https://doi.org/10.29040/jiei.v7i2.2562
Thungasal, C., & Siagian, H. (2019). Pengaruh Kualitas Layanan Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan Pelanggan Pada Hotel Kasuari. Agora, 7(1), 287133.
Tirtayasa, S., Lubis, A. P., & Khair, H. (2021). Keputusan Pembelian: Sebagai Variabel Mediasi Hubungan Kualitas Produk dan Kepercayaan terhadap Kepuasan Konsumen. Jurnal Inspirasi Bisnis Dan Manajemen, 5(1), 2579–9312. http://jurnal.unswagati.ac.id/index.php/jibm
Waqi’ah, N. (2019). Pengaruh Relationship Marketing, Syariah Marketing dan Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas Nasabah: studi kasus Nasabah Bank Syariah Bukopin Cabang Surabaya. 121. http://digilib.uinsby.ac.id/31380/
Wibowo, A. E. (2021). Pengaruh Harga dan Kualitas Produk terhadap Loyalitas Pelanggan. Jurnal Syntax Fusion, 1(10), 627–638. https://doi.org/10.54543/fusion.v1i10.87
Widyaningrum, I. D. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Fasilitas Terhadap Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan Hotel Luminor Mangga Besar Jakarta Barat. Jurnal STEI Ekonomi, 16(Xx), 1–5. file:///C:/Users/LENOVO/Downloads/Jurnal Indo Ika Devi W (2).pdf
Yuliarmi, N. N., & Marhaeni, A. A. I. N. (2019). Cv.Sastra Utama.
23SK2341450.00 | SK EKOS 23.450 SIS p | My Library (Lantai.3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain