SKRIPSI EKOS
Pengaruh Customer Relationship Management, Promosi, Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Pengguna Shopee (Studi Pengguna Aplikasi Shopee di Simbang Wetan)
Shopee merupakan berbasis Marketplace yang menjadi wadah belanja online pertama yang berbasis Mobile dikawasan Asia Tenggara Diluncurkan pertama kali pada bulan Desember tahun 2015 secara serentak di 7 Negara seperti: Indonesia, Singapura, Malaysia, Thailand, Vietnam, Filipina, dan Taiwan. Kepuasan konsumen adalah perasaan senang atau kecewa seseorang yang muncul setelah ada bandingan kinerja (atau hasil) produk yang dipikirkan terhadap kinerja yang diharapkan. Dengan adanya Customer Relationship Management sangat berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan ketika dilakukan dengan baik dan benar dengan melalui Call Center, Web-Base Service, dan Field Service. Persaingan usaha yang semakin ketat juga menuntut perusahaan untuk meningkatkan fungsi dan sumber daya internal yang ada, khususnya pada kegiatan promosi sebagai ujung tombak dalam meningkatkan penjualan. Penyebab konflik yang dirasakan para pelaku usaha yaitu harga, dimana para pelaku usaha yang sudah lama berjualan menggunakan aplikasi Shopee lebih dominan dengan harga yang dipasarkan menyebabkan para pelaku usaha yang baru membuka lapak di aplikasi Shopee sulit untuk bersaing. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Customer Relationship Management, promosi dan penetapan harga terhadap kepuasan pengguna aplikasi di Simbang Wetan.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode angket (kuesioner) dengan menggunakan sebanyak 96 responden. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan nonprobability sampling. Metode analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukan secara parsial variabel Customer Relationship Management, promosi dan penetapan harga berpengaruh signifikan terhadap kepuasan. Dengan hasil uji T diperoleh ttabel (1,66159), variable Customer Relationship Management (X1) dengan thitung (6,090), promosi (X2) dengan thitung (6,397) dan penetapan harga (X3) dengan thitung (6,057). Kemudian untuk hasil uji F menunjukan secara simultan ketiga variabel independen berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, dilihat dari Fhitung (35,751) > Ftabel (2,14) dan nilai sig 0,000 < 0,1.
Kata Kunci: Customer Relationship Management, promosi, penetapan harga dan kepuasan.
DAFTAR PUSTAKA
Abdul Gofur. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan. 04, 37–44.
Akmal, F., & Zuliestiana, D. A. (2019). The Effect Of Online Advertising And Price On Decisions For Purchaseof Used Cars On Showroom Yosi Motor. 6.
Alya Ramadhani Pratiwi & Dodik Arwin Dermawan. (2021). Pengaruh Customer Relationship Management (Crm) Terhadap Loyalitas Pelanggan Dengan Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Intervening (Studi Pelanggan Shopeepay Pada Aplikasi Shopee Di Kota Surabaya). 2.
Bps. (2022). Jumlah Pedagang Yang Tercatat Menurut Kecamatan Di Kota Pekalongan.
Bungin, Burhan. (2005). Metodelogi Penelitian Kuantitatif Komunikasi Ekonomi, Kebijakan Publik Serta Ilmu-Ilmu Sosial Llainny. Kencana.
Charles W. Lamb, Joseph F. Hair, & Carl Mcdaniel. (2001). Pemasaran. Edisi Pertama. Salemba Empat.
Desti Dirnaeni. (2020). Promosi, Customer Relationship Management Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pengguna Shopee Pay.
Detika Yossy Pramesti, Sri Widyastuti, & Dian Riskarini. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Keragaman Produk, Dan Promosi E-Commerce Terhada Kepuasan Konsumen Shopee. 01, 27–39.
Duwi Priyanto. (2014). Spss 22 Pengolahan Data Terpraktis. Pt Andi Offset.
Husein Umar. (2009). Metode Penelitian Untuk Skripsi Dan Tesis Bisnis. Rajawali Pers.
Iis Kartini, Edi Wahyu Wibowo, & Eko Sugiyanto. (2021). Pengaruh Promosi Terhadap Kepuasan Konsumen Berdampak Loyalitas Dalam Berbelanja Online Pada Shopee. Jurnal Lentera Bisnis, 10.
Imam Al Ghozali. (2005). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program Ibm Spss 19. Semarang Universitas Diponegoro.
Iskandar. (2022). Shopee Disebut Akan Lakukan Phk Besar-Besaran, Karyawan Di Indonesia Kena Dampak. Liputan6. Https://Www.Google.Com/Amp/S/Www.Liputan6.Com/Amp/4986177/Shopee-Disebut-Akan-Lakukan-Phk-Besar-Besaran-Karyawan-Di-Indonesia-Kena-Dampak
Kotler, P. (2014). Manajemen Pemasaran. Erlangga.
Kotler, P. & Keller, K.L. (2016). Manajemen Pemasaran. Gelora Aksara Pratama.
Mamang & Sopiah. (2010). Metodelogi Penelitian Pendekatan Praktis Dalam Penelitian. Andi Offset.
Nelisa, N., & Evyanto, W. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Produk Dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Shopee. J-Mas (Jurnal Manajemen Dan Sains), 7(2), 681.
Https://Doi.Org/10.33087/Jmas.V7i2.553
Nuruni Ika & Sinan Ardan. (2023). Pengaruh Word Of Mouth Dan Viral Marketing Terhadap Minat Beli Pada E-Commerce Shopee Di Kecamatan Gedangan Sidoarjo. Journal Of Management & Business, 06(1), 535–543.
Oci Yonita Maharani. (2012). Manajemen Bisnis Modern Ala Nabi Muhammad. Al-Maghfiroh.
Onny Fitriyani Sitarus & Novelia Utami. (2017). Strategi Promosi Pemasaran. Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah.
Philip Kotler & Gary Amstrong. (2006). Prinsip-Prinsip Pemasaran, Edisi Ke 12. Erlangga.
Rafki Fachrizal. (2022). Bukan Cuma Promosi & Harga, Ini Faktor Lain Kepuasan Pelanggan E-Commerce. Infokomputer. Https://Infokomputer.Grid.Id/Amp/123606465/Bukan-Cuma-Promosi-Harga-Ini-Faktor-Lain-Kepuasan-Pelanggan-E-Commerce?Page=2
Rangkuti, F. (2017). Analisis Swot: Teknik Membedah Kasus Bisnis. Pt Gramedia Pustaka Utama.
Ridwan Hasanuddin, Nisrina Nazhifah Setiawan, & Eman Sulaeman. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Keragaman Produk, Dan Promosi E-Commerce Terhadap Kepuasan Konsumen Shopee. 4.
Rudy S. Wenas, Jane G. Poluan, & Brenda R. Leonardo. (2021). Pengaruh Kualitas Produk, Promosi Dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Di Marketplace Shopee Pada Saat Pandemi Covid-19 (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Unsrat) The Influence Of Product, Promotions And Prices On Customer Satisfaction In The Shopee Marketplace During The Covid-19 Pandemic (Studies On Students Of The Faculty Of Economics And Business Unsrat). 9, 1721–1730.
Sadono Sukirno, Wan Sabri Husain, & Danny Indriyanto. (2004). Pengantar Bisnis.
Saifuddin Azwar. (1999). Metode Penelitian. Pustaka Pelajar Offset.
Sofjan Assauri. (2014). Manajemen Pemasaran. Rajawali Pers.
Suci Fika Widyana & Herdin Firmansyah. (2021). Pengaruh Customer Relationship Management (Crm) Terhadap Kepuasan Pelanggan Produk Sepatu Converse. 11.
Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Cv Alfabeta.
Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Bisnis. Cv Alfabeta.
Sugiyono. (2016). Metodologi Penelitian Manajemen. Cv Alfabeta.
Suharsimi Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Rineka Cipta.
Suhendi H. (2007). Fiqh Muamalah. Raja Grafindo.
Susiladewi, S. (2020). Pengaruh Harga, Promosi Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Di Café Kupi Datu Banjarbaru. Al-Kalam : Jurnal Komunikasi, Bisnis Dan Manajemen, 7(2), 45.
Https://Doi.Org/10.31602/Al-Kalam.V7i2.3255
Syofian Siregar. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif Dilengkapi Dengan Perhitungan Manual & Spss. Kencana.
Yusuf Muri. (2017). Metode Penelitian Kuantitatf, Kualitatif Dan Penelitian Gabungan. Kencana.
Yusuf Qardhawi. (1999). Norma Dan Etika Bisnis Islam. Gema Insani.
Zakiyya Tunnufus & Astri Wulandari. (2019). Pengaruh Harga Dan Jenis Media Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Online Pada E-Commerce Shopee Di Kabupaten Lebak. 06.
23SK2341440.00 | SK EKOS 23.440 MOH p | My Library (Lantai.3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain