SKRIPSI HTN
Perbandingan Judicial Review Antara Negara Indonesia dengan Uruguay
Penelitian ini mengkaji tentang perbandingan judicial review antara Negara Indonesia dengan Uruguay. Fokus penelitian ini adalah selain membahas perbandingan dan akibat hukumnya dari adanya perbadingan kedua negara tersebut. Tujuan penelitian ini untuk mengetaui perbandingan antara judicial review Indonesia dan Uruguay. Penelitian ini termasuk jenis penelitian yuridis- normatif dan menggunakan teknik analisis preskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Persamaan judicial review antara negara Indoensia dengan Uruguay adalah sistem pengujiannya, ruang lingkup yang diuji, upaya hukum, legal standing serta pengajuan permohonan. Sedangkan perbedaan judicial review antara negara Indonesia dengan Uruguay adalah pada kewenangan lembaga yang melaksanakan judicial review dan sifat putusan. Persamaan akibat hukum judicial review adalah pada sistem pengujiannya, ruang lingkup yang diuji, upaya hukum, legal standing serta pengajuan permohonan yang mempunyai akibat hukum yang sama bagi harmonisasi hukum. Perbedaan akibat hukum judicial review Indonesia dan Uruguay adalah terfokus kepada pembagian kewenangan dan sifat putusan yang mempunyai akibat hukum masing-masing.
23SK2313007.00 | SK HTN 23.007 SAB p | My Library (Lantai 3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain