SKRIPSI PAI
Implementasi Metode Uswah Hasanah Dalam Pembinaan Akhlakul Karimah Santri di Pondok Pesantren Tahfidzul Qur'an Nurul Qur'an Podo Kedungwuni Pekalongan
Kata Kunci: Metode Uswah Hasanah, Akhlakul Karimah Santri
Metode uswah hasanah merupakan metode yang digunakan pondok pesantren dengan cara melandaskan teladan atau contoh baik dari seorang kyai, ustadz dan pengurus. Santri secara sadar atau tidak sadar sering meniru perilaku dari seorang tokoh yang mereka takdimi yakni kyai dan ustadz. Seperti contoh ketika santri meniru ustadz mengundang sesama santri dengan panggilan “kang”.
Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana akhlakul karimah santri di Pondok Pesantren Tahfidzul Qur’an Nurul Qur’an santri Podo Kedungwuni Pekalongan? Dan bagaimana implementasi metode uswah dalam pembinaan akhlakul karimah santri di Pondok Pesantren Tahfidzul Qur’an Nurul Qur’an Podo Kedungwuni Pekalongan.
Di dalam penulisan skripsi ini, peneliti melakukan penelitian dengan metodologi penulisannya dengan menggunakan penelitian kualitatif. Sumber data yang di dapatkan adalah dngan meneliti di Pondok Pesantren Tahfidzul Qur’an Nurul Qur’an Podo Kedungwuni Pekalongan. Meliputi dari kyai, ustadz/pengurus, santri, dan dilengkapi buku-buku perpustakaan atau sumber lain yang terkait. Sedangkan teknik pengumpulan datanya menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi.
Maka dapat diketahui bahwa santri di Pondok Pesantren Tahfidzul Qur’an sudah cukup baik. Lalu penerapan metode uswah hasanah di Pondok Pesantren Tahfidzul Qur’an Nurul Qur’an ini dengan cara memberikan keteladanan ustadz dan pengurus, meliputi dengan tingkah laku ustadz, menghindari hal-hal yang tidak baik, menanamkan perilaku yang baik, bertutur kata dengan sopan, dan perilaku ibadah.
DAFTAR PUSTAKA :
Abdullah, M. Y. 2007. Studi Akhlak dalam Perspektif Al-Qur'an. Jakarta: Amzah.
Afrizal. 2017. Metode Penelitian Kualitatif: Sebuah Upaya Mendukung Penggunaan Penelitian Kualitatif Dalm Berbagai Disiplin llmu. Depok: Rajawali Pers.
Aminuddin. 2006. Membangun Karakter dan Kepribadian Melalui Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Graha Ilmu.
Anirah, A. 2013. Metode Keteladanan dan Signifikan dalam Pendidikan Islam. Fikruna , 153.
Arief, A. 2002. Pengantar Ilmu dan Metodologi Pendidikan Islam. Jakarta: Ciputat Pers.
Asad M, A. K. 1997. Kamus Arab- Indonesia. Jakarta: Bulan Bintang.
Azwar, S. 1998. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Dhofier, Z. 1995. Tradisi Pesantren Studi Tentang Pandangan Hidup Kyai. Jakarta: LP3ES.
Emzir. 2017. Metodologi Penelitian Kualitatif: Analisis Data. Jakarta: Litera.
Gunawan, I. 2015. Metode Penelitian Kualitatif Teori dan Praktik . Jakarta: Bumi Aksara.
Hadi, S. 1989. Metodologi Research. Yogyakarta: Andi Offset.
Hamalik, O. 2008. Kurikulum dan Pemblajaran. Jakarta: Bumi Aksara.
Hasnawati. 2020. Akhlak Kepada Lingkungan Pendidikan Agama Islam . Pandais , 17.
Herdiansyah, H. 2012. Metodologi Penelitian Kualitatif untuk Ilmi-ilmu Sosial. Jakarta: Salemba Humaika.
Ilyas, Y. 2001. Kuliah Akhlak. Yogyakarta: LPPI Universitas Muhammadiyah.
Imam, S. 2015. Tujuan Pendidikan Islam. Al-Tadzkiyyah , 19.
Jumrianah. 2019. Studi Tentang Pembinaan Akhlakul Karimah Santri. Jurnal Al-Rabwah , 145.
Khoiruman. 2019. Aspek Ibadah Latihan Spiritual dan Ajaran Moral. EL-AFKAR , 39.
Kompri. 2018. Manajemen Dan Kepemimpinan Pondok Pesantren. Jakarta: Prenadamedia Group.
Manan, S. 2017. Pembinaan Akhlak Mulia Melalui Keteladanan dan Pembiasaan. Jurnal Pendidikan Agama Islam , 17.
Mardalis. 2003. Metode Penelitian. Jogjakarta: Bumi Aksara.
Nasional, D. P. 2007. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: balai pustaka.
Nata, A. 1977. Filsafat Pendidikan Islam. jakarta: Logos Wacana Ilmu.
Nawawi, I. 2008. Risalah Pembersih Jiwa: Terapi Prilaku Lahir& Batin dalam Perspektif Tasawuf. Surabaya: Karya Agung.
Nurcholish. 1977. Bilik-bilik Pesantren: Sebuah Potret Perjalanan. Jakarta: Paramadina.
Prastowo, A. 2014. Metode Penelitian Kualitatif dalam Perspektif. Jogjakarta: Ar Ruzz Media.
Rahman, N. 2015. Manajemen Pembelajaran. Yogyakarta: Litera.
Ramaliyus. 2009. Metodologi Pengajaran Agama Islam. Jakarta: Kalam Publiser.
Saleh, A. R. 1982. Pedoman Pembinaan Pondok Pesantren. Jakarta: Departemen Agama RI.
Solihin, M. 2005. Akhlak Tasawuf. Bandung: Nuansa.
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&L. Bandung: Litera.
Untung, M. S. 2019. Metodologi Penelitian Teori dan Praktek Riset Pendidikan dan Sosial. Yogyakarta: Litera.
Zahruddin. 2002. Pengatar Studi Akhlak . Jakarta: Grafindo.
23SK2321160.00 | SK PAI 23.160 MUH i | My Library (Lantai.3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain