SKRIPSI PAI
Peran Pengurus Jam'iyah Barzanji Putri Dalam Membina Karakter Religius, Disiplin, Dan Peduli Sosial Anggota (Studi Kasus RT 02 RW 03 Kelurahan Jenggot Pekalongan)
Kata Kunci: Peran Pengurus, Karakter Religis, Disiplin dan Peduli Sosial
Karakter merupakan sifat-sifat kejiwaan atau budi pekerti yang membedakan seseorang dari orang lain, tabiat, watak. Karakter seseorang terbentuk melalui lembaga pendidikan formal dan non formal melalui pembinaan. Pendidikan karakter tidak hanya tanggung jawab sekolah saja namun semua yang menyentuh dalam kehidupan anak muda, maka dari itu perlu adanya organisasi atau jam’iyah yang dibentuk sebagai wadah untuk pendidikan karakter. Salah satu dari organisasi tersebut adala Jam’iyah Barzanji Putri Rt 02 Rw 03 Kelurahan Jenggot Pekalongan dalam sebuah jam’iyah perang pengurus sangat penting dalam membina karakter anggotanya.
Berdasarkan uraian di atas, maka peneliti merumuskan masalah yaitu (1) bagaimana peran pengurus jam’iyah barzanji putri dalam membina karakter religius, disiplin dan peduli sosial anggota? (2) apa saja faktor pendukung dan penghambat pengurus jam’iyah barzanji putri dalam membina karakter religius, disiplin dan peduli sosial?. Adapun tujuan dari penelitian ini (1) untuk mengetahui peran pengurus jam’iyah barzanji putri dalam membina karakter religius, disiplin dan peduli sosial anggota (2) untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat pengurus jam’iyah barzanji putri dalam membina karakter religius, disiplin dan peduli sosial di rt 02 rw 03 Kelurahan Jenggot Pekalongan.
Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dan jenis penelitiannya adalah penelitian lapangan (field reseatch). Sedangkan sumber datanya sumber data primer dan sumber data sekunder. Adapun metose pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Jenis analisis data dalam penelitian ini adalah menggunakan teknik analisis data kualitatif model Miles dan Huberman.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: peran pengurus jam’iyah barzanji putri dalam membina karakter religius, disiplin dan peduli sosial di Rt 02 Rw 03 Kelurahan Jenggot Pekalongan disimpulkan perannya sebagai (1) peran pemimpin yaitu memberikan arahan dan pedoman para anggotanya (2) peran panutan yaitu dengan memberikan contoh atau suri tauladan yang baik kepada anggotanya (3) peran pemantauan yaitu dengan memantau kondisi setiap anggotanya (4) peran pengalokasian sumber yaitu dengan membagi dan menjatahkan berbagai sumber itu pada berbagai bagian atau berbagai tujuan dari kelompok yang dianggap perlu mendapat prioritas pada suatu saat. Adapun faktor pendukung dan penghambatnya adalah niat yang ada dalam individu anggota dan gangguan teman
DAFTAR PUSTAKA :
Adhim, Fauzil. 2006. Positive Parenting: cara-cara Islami Mengembangkan Karakter positif Pada Anak. Bandung: Mizan.
Ahmadi, Abu. 2009. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta.
Ancok, Djamaludin dan Fuad Nashori Suroso.2000. Psikologi Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Offset.
Anggraini, Anik. 2018. “Penanaman Pendidikan Karakter Melalui Jam”iyah Diba’iyah di Desa Plumbon Gambang Gudo Jombang”. Vol. 1, No. 2. April.
Arifiyanti, Nafsiyah. 2017. “Materi Akhlak Dala Kitab Al-Barzanji Karya Syekh Ja’far Al-Barzanji”. Skripsi . Lampung: UIN Radem Intan Lampung.
Arikunto, Suharsimi. 1997. Prosedur Penelitian. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Ashadi, Ali. 2019. “Nilai Akhlak Dalam Kitab Al-Barzanji Karya Syaikh Ja’far Al-Barzanji”. Skripsi. Salatiga: IAIN SALATIGA.
Azwar, Saifuddin. 1990. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Budiono. 2005. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia. Surabaya: Karya Agung..
Chandra, Pasmah. 2020. Peran Pondok Pesantren dalam Membentuk Karakter Bangsa Santri di Era Distrupsi. Belajar Jurnal Pendidikan Islam. Vol.2. Juni.
Departemen Pendidikan Nasional. 2008. Kamus BesarBahasa Indonesia. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Departemen Pendidikan Nasional. 2014. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Keempat I. Jakarta: PT . Gramedia Pustaka Utama.
Fuadi, Mohammad Anwar. 2018. “Nilai-Nilai Pendidikan Akhlak Dalam Kegiatan Pembacaan Kitab Al-Barzanji”. Skripsi. Ponorogo: IAIN Ponorogo.
Hapizin, Khairul dan Muammd Ihsan. 2018. “Nilai Pendidikan Karakter Dalam Wasiat Renungan Masa TGKH. M. ZAINUDDIN ABD. MAJID”. Vol.1. No.3. April
Hidayatullah, M. Furqon. 2010. Pendidikan Karakter: Membangun Peradaban Bangsa. Surakarta: Yuma Pustaka.
Huda, Maryam. 2018. Manajemen Organisasi Santri Dalam Mewujudkan Pesantren yang Lebih Baik. Tadbir: Jurnal Managemen. 2
Indrafachrudi, Soekarto. 1998. Administrasi Pendidikan. Malang: IKIP Malang.
Irmin , Soejitno dan Abdul Rochim.2004. Membangun Disiplin Diri Melalui Kecerdasan Spiritual dan Emosional. Jakarta: Batavia Press.
Jaya, Yahya. 1994. Spiritualisasi Islam: Dalam Menumbuhkembangkan Kepribadian dan Kesehatan Mental. Jakarta: Ruhama.
Kegiatan Ekstrakulikuler Keagamaan Di SMA Islam Ahmad Yani Batang”skripsi fakultas tarbiyah dan keguruan. Pekalongan: IAIN Pekalongan.
Khumairoh. 2017. “Peran Guru Dalam Mengembangkan Kepedulian Sosial Siswa
Koentjaraningrat.2005. Pengantar Antropologi II Pokok-pokok Etnografi. Jakarta: Rineka Cipta.
Kusuma, Dharma dkk. 2011. PendidikanKarakter: Kajian Teori dan Praktik di Sekolah. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Lubis, Mawardi. 2009. Evaluasi Pendidikan Nilai (Perkembangan Moral Keagamaan Mahasiswa PTAIN). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
MA Subhanah Subah Kabupaten Batang” skripsi fakultas tarbiyah dan keguruan. Pekalongan: IAIN Pekalongan.
Mahasiswa Tingkat I Program Studi PGSD FKIP Universitas Nusantara PGRI Kediri”, Efektor ISSN. 2355-956X;2355-7621. April
Majid , Abdul dan Dian. 2011. Pendidikan Karakter Perspektif Islam. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Maloeng, Lexy. 2002. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Manan, Syaeful. 2017. Pembinaan Akhlak Mulia Melalui Keteladanan dan Pembinaan, Jurnal Pendidikan Agama Islam, Ta’lim. Vol. 15. No. 1. Maret.
Mardika, Fiki Fitrotun. 2019. Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Maulid Al-Barzanji Karya Syaikh Ja’far Bin Hasan Al-BArzanji” Skripsi fakultas tarbiyah dan keguruan. Malang: UIN Maulana Malik Ibrahim.
Mawardi, Kholid. 2009. “Shalawatan Pebelajaran Akhlak Kalangan Tradisionalis”. Vol. 14. No. 3. April.
Membina Karakter Siswa Di SMP N 3 Pekalongan, skripsi fakultas tarbiyah dan keguruan. Skripsi Pekalongan: IAIN Pekalongan.
Mu’in, Fatchul. 2011. Pendidikan Karakter Konstruksi Teoritik & Praktik. Jakarta : Ar-ruz Media.
Muchlisin, Sukron. 2016. “Nilai-nilai Pendidikan Karakter Religius Dalam Kitab Muslich, Mansur. 2011. Pendidikan Karakter Menjawab Tantangan Krisis Multidimensial. Jakarta : Bumi Aksara.
Muslihah, Nur dan Eva Maghfiroh. 2020. ” Peran Pengurus Pesantren dalam Menanamkan Jiwa Kepemimpinan Santri di Pondok Pesantren Raudlatul Lumajan”. Jurnal Edukasi. Vol 7. Maret.
Nalim, Yusuf dan Salafudi. 2012. Statistik Deskriptif. Pekalongan: STAIN Press.
Prastowo, Andi. 1997. Metode Penelitian Kualitatif Dalam Perspektif Rancangan Penelitian. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.
Q.S As-Syam 8-10, Departemen Agama RI. 2010. Al-Quran dan Terjemahnya. Bandung : Diponegoro.
Qodratillah, Meity Taqdir.2011. Kamus Bahasa Indinesia Untuk Pelajar. Jakarta : Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
Said, Moh. 2011. Pendidikan Karakter di Sekolah: What, How dan Why tentang Pendidikan Karakter. Surabaya: Jepe Press Media Utama.
Samani, Muchlas dan Hariyanto. 2011. Konsep dan Model Pendidikan Karakter. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.
Soekanto, Soerjono. 2013. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Soenarko, Bambang dan Endang Sri Mujiwati. 2020. “Peningkatan Nilai Kepedulian Sosial Melalui Modifikasi Model Pembelajaran Konsiderasi Pada
Sugiono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, R&D. Bandung: Alfabeta.
Suharto, Suparlan. 2008. Wawaan Pendidikan: sebuah pengantar Pendidikan. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Sutrisno, Hadi. 2005. Metode Research Jilid 1. Yoyakarta: Andi Offset.
Syakirin, Khamdan. 2019. “Upaya Pembinaan Karakter Religius Siswa Melalui
Umar Suwito2008. Character Building. Yogyakarta: Tiara Wacana.
Wiyani, Novan Ardi. 2012. Bina Karakter. Usia Dini. Jakarta: Ar-Ruzz Media.
Zubaedi. 2011. Desain Pendidikan Karakter. Jakarta : Prenada Media Group.
Zuhdi, Darmiyati. 2009. Pendidikan Karakter. Yogyakarta: Uny Press.
23SK2321005.00 | SK PAI 23.005 DEW p | My Library (Lantai.3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain