SKRIPSI TADRIS MATEMATIKA
Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Masalah (Problem Based Learning) Materi Pola dan Barisan Bilangan Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa Kelas VIII MTs Negeri Pemalang
Kata Kunci : Kemampuan berpikir kreatif, LKS, Problem based learning.
Skripsi ini dilatar belakangi oleh awal wawancara dengan guru dan peserta didik dimana di MTs Negeri 1 Pemalang masih menggunakan model pembelajaran yang berpusat pada guru, selain itu media pembelajaran yang digunakan juga masih membeli dari penerbit yang menyebabkan siswa masih sukar dalam memahami oleh karena itu peneliti membuat lembar kerja siswa berbasis masalah dimana lembar kerja siswa ini membuat siswa lebih aktif dalam proses pembelajaran.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan produk LKS yang valid, praktis dan efektif dan sesuai dengan langkah-langkah dalam Problem based learning. Jenis penelitian ini adalah Research and Development (R&D) dengan model pengembangan 3D yang terdiri dari pendefinisian (define), perancangan (design), dan pengembangan (develop). Lembar Kerja Siswa (LKS) yang dikembangkan oleh peneliti melalui uji validasi, uji praktikalitas, dan uji test posttest yang dilakukan oleh tim ahli dan siswa.
Pengembangan LKS menunjukkan hasil penelitian sebagai berikut (1) LKS problem based learning telah dikembangkan meliputi tahap pendefinisian, perancangan dan pengembangan, (2) Pada kualitas produk lembar kerja siswa ini mendapat hasil dari tim ahli materi 84% (dosen); 91% (guru), ahli media 97% (dosen) dan 97% (guru) dan 84,9% dari skor rata-rata 10 siswa. Dilihat dari interpretasi data dapat disimpulkan bahwa produk sangat valid, sangat praktis dan sangat efektif untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif matematis siswa.
Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa LKS yang telah dikembangkan dapat digunakan dalam kelas.LKS telah memenuhi kriteria sangat valid, sangat praktis dan efektif sesuai dengan tujuan penelitian.LKS memberikan dampak yang baik terhadap kemampuan berpikir kreatif matematis siswa.
DAFTAR PUSTAKA
Abdillah, Leon Andretti, dkk.2021. Metodologi Penelitian & Analisis Data Comprehensive.Bandung : Insania.
Abdul Aziz Saefudin dan Arifah Indah Setyorini. 2020. “Pengembangan LKS (Lembar Kerja Siswa) Materi Pola Bilangan dengan pendekatan Scientific untuk Memfasilitasi Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa”. Jurnal Aksioma : Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika., Vol.11, No.1.
Ahdiyah, Rizkia Hijrotul. 2020. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Realistic Mathematic Education (RME) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Pada Materi Operasi Hitung Perkalian (R&D di Kelas II SDN Ciomas 2). Banten : Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten.
Alwi, Muhammad. 2013. Belajar Menjadi Bahagia dan Sukses Sejati.Jakarta : PT Elex Media Komputindo.
Angraeni Lia dan Nurhayati. 2017. “Analisis Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Mahasiswa (Higher Order Thingking) dalam menyelesaikan soal konsep optika melalui model Problem Based Learning”. (Jurnal Penelitian & Pengembangan Pendidikan Fisika, Vol. 3, No.2.
Aryanti.2020. Inovasi Pembelajaran Matematika di SD (Problem Based Learning Berbasis Scaffolding Pemodelan dan Komunikasi Matematis).Yogyakarta : CV Budi Utama.
Burhan, Asrul. 2020. Bahan Ajar Pelatihan Sederhana (Untuk Media Pembelajaran Berbasis Labseries). Yogyakarta : Bintang Pustaka Madani.
Eka Putri, Hafiziani, dkk. 2020. Kemampuan-kemampuan Matematis Dan Pengembangan Instrumennya. Sumedang: UPI Sumedang Press.
Endang Susetyawati dan Dhita Murti Santari. 2019. “Pengembangan LKS Matematika Berbasis Learning Cycle 5E Untuk Memfasilitasi Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa”. Jurnal Matematika :Jurnal Penelitian Matematika dan Pendidikan Matematika, Vol.4, No.1.
Hamdi, Sukrul dan Fahrurrozi. 2017. Metode Pembelajaran Matematika. Lombok Timur : Universitas Hamzanwadi.
Harahap, Nurjannah, dkk. 2020. “Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Ditinjau Dari Kemampuan Penalaran Matematis Siswa”. Jurnal Edukasi Matematika : Vol.3, No.1.
Hariyanto, Eko. dkk. 2020. Pengajaran Remedial Dalam Pendidikan Jasmani. Banjarmasin : Lambung Mangkurat University Press.
Hasibuan, Eka Khairani. 2018.“Analisis Kesulitan Belajar Matematika Siswa Pada Pokok Bahasan Bangun Ruang Sisi Datar Di SMP Negeri 12 Bandung”. Axiom : Jurnal Pendidikan & Matematika, Vol. VII, No.1.
Heri Indra Gunawan dan Enggar Prasetyawan . 2020. “Pengembangan LKS Matematika Saintifik SMP Kelas VII Berbasis Multiple Intelligences Gardner”. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, Vol.04, No.2.
Hermita, Neni. 2021. Inovasi Pembelajaran Abad 21. Surabaya : Global Aksara Press.
Hiayat, Dika Mery Chaesary, dkk. 2020. “Desain Pembelajaran Model Problem-Based Learning Terkait Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis dan Adversity Quotient Peserta Didik”. Mathema Journal, Vol.2, No.2.
Hidayat, Abdul salam, dkk. 2021. Pengembangan Model Pembelajaran Atletik Nomor Lari Berbasis Permainan Pada Siswa Sekolah Dasar.Purwodadi : CV. Sarnu Untung.
Hidayat, Abdul Salam. 2021. Pengembangan Model Pembelajaran Atletik Nomor Lari Berbasis Permainan Pada Siswa Sekolah Dasar.Purwodadi : CV Sarnu Untung.
Hutauruk, Ahmad Fahri, dkk. 2021. Pemanfataan Modul Sejarah dalam Pengembangan Model Team Games Tournament Berbasis Multikulturalisme Untuk Meningkatkan Sikap Kebhinekaan.Sumatera Utara : Yayasan Kita Menulis.
Ibda, Hamidulloh dan Farid Ahmadi. 2018. Media Literasi Sekolah: (Teori dan Praktik). Semarang : CV Pilar Nusantara.
Indra Irawan dan Adityawarman Hidayat. 2017. “Pengembangan LKS Berbasis RME dengan Pendekatan Problem Solving Untuk Memfasilitasi Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa”.Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, Vol. 1, No. 2.
Ismail, dkk. 2021. Dasar-dasar Penelitian Pendidikan. Klaten : Lakeisha.
Ismayani, Ade. 2019. Metodologi Penelitian. Sumedang : Syiah Kuala University Press.
Isrok’atun, dkk.2018. Melatih Kemampuan Problem Posing Melalui Situation-Based Learning Bagi Siswa Sekolah Dasar.Sumedang : UPI Sumedang Press.
Jamiah, Y. 2018. “Disposisi Matematis dan Pembelajaran Matematika Humanis Bagi Mahasiswa Pendidikan Matematika”..Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA, Vol. 9 No.2.
Karjono, Karmanis. 2020 .Buku Pedoman Belajar Metode Penelitian. Semarang : CV Pilar Nusantara.
Khotimah, Husnul. 2021. Penggunaan Bahan Ajar Komik Digital Pembelajaran Mandiri dalam Jaringan untuk Anak Sekolah Dasar. Malang : Literasi Nusantara.
Kurniawantias , Bagas, dkk. 2021. “Penggunaan Media Pembelajaran Koding (Koran Dinding)”. Alamtara : Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam, Vol.5 No.1.
Lucy Asri Purwasi dan Nur Fitriyana. 2020. “Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Discovery Learning”. Jurnal Education, Vol.3, No.1.
Magdalena, Ina. 2021. Desain Evaluasi Pembelajaran SD. Sukabumi : CV Jejak.
Mayasari, Dian. 2020. Program Perencanaan Pembelajaran Matematika. Yogyakarta : CV Budi Utama.
Miradj, Safri, dkk. 2021. Pemberdayaan Masyarakat Miskin Melalui Proses Pendidikan Nonformal.Madiun : CV.Bayfa Cendekia Indonesia.
Muis, M. 2020. Model Pembelajaran Berbasis Masalah : Teori dan Penerapannya. Gresik : Caremedia Communication.
Mustakim, Zaenal. 2013. Strategi & Metode Pembelajaran. Pekalongan : Matagraf Yogyakarta.
Nizarullah , Muhammad, dkk. 2017. “Pengembangan LKS Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Ketrampilan Berpikir Kritis dan Minat Belajar Siswa Pada Materi Fluida Statis DI SMA N 1 Samudera Aceh Utara”. Jurnal IPA dan Pembelajaran IPA, Vol.1, No.1.
Oktivianto, Orchidta Ikhwani, dkk. 2018. ”Pengaruh Implementasi Model Pembelajaran Role Playing Dengan Media Film Terhadap Motivasi Belajar Peserta Didik Dalam Pelajaran Sejarah Materi Perang Palembang Kelas X Di SMA Srijaya Negara Palembang” . Jurnal Pendidikan, Vol.3 No.2.
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia nomor 49 tahun 2014. Jakarta: Direktur Jenderal Peraturan Perundang-Undangan Kementrian Hukum Dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia.
Perdana, Ryzal, dkk. 2020. Model Pembelajaran ISC (Inquiry Social Complexity). Klaten : Lakeisha.
Ponidi, dkk. 2021. Model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Indramayu : CV Adanu Abimaata.
Prajnitya, Made Shita.2020. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Mata Pelajaran IPA SMK Berbasis Sumber Belajar Internet Untuk Meningkatkan Hasil Belajar.Bali : Universitas Pendidikan Ganesha.
Pramesti, Santika Lya Diah, dkk. 2021. Modul Workshop Pembelajaran Matematika 1.Bojong : PT Nasya Expanding Management.
Pratiwi, Diani Ayu, dkk. 2021. Perencanaan Pembelajaran SD/MI. Aceh : Yayasan Penerbit Muhammad Zaini.
Purwaningrum, Jayanti Putri Purwaningrum. 2016. “Mengembangkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Melalui Discovery Learning Berbasis Scientific Approach”. Refleksi Edukatika : Jurnal Ilmiah Kependidikan, Vol. 6, No. 2.
Rahmiati, dkk. 2018. Strategi & Impelementasi Pembelajaran Matematika di Depan Kelas. Jawa Barat : CV Jejak.
Rusman. 2017. Belajar dan Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta : Kencana.
Safitri, Elviana Diyah. 2020. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Matematika Berbasis Pendekatan Saintifik Pada Materi Transformasi Kelas IX SMP/MTS. Ponorogo : Universitas Muhammadiyah Ponorogo.
Sarmanu. 2017. Dasar MetodologiPenelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Statistika. Surabaya : Airlangga University.
Sarwono, Jonathan. 2010. Pintar Menulis Karangan Ilmiah Kunci Sukses Dalam Menulis Ilmiah. (Yogyakarta : Andi Offset.
Sawir, Muhammad. 2021. Ilmu Administrasi dan Analisis Kebijakan Publik Konseptual dan Praktik.Yogyakarta : CV. Budi Utama.
Septantiningtyas, Niken, dkk. 2021. Pembelajaran Sains.Klaten : Lakeisha.
Setiyawati, Dewi. 2019. Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Problem Based Learning Subtema Ayo Cintai Lingkungan. Salatiga : IAIN Salatiga.
Setyo, Arie Anang, dkk. 2020. Model Pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Software Geogebra Untuk Kemampuan Komunikasi Matematis Dan Self Confidence Siswa SMA.Makassar : Yayasan Barcode.
Sister, Diana, dkk. 2018. “Analisis Kesulitan Berpikir Kreatif Matematis Siswa Pada Penerapan Model Pembelajaran Problem-Based Learning (PBL). Paradikma Jurnal Pendidikan Matematika : Vol. 11, No.1
.
Siyoto, Sandu, dkk. 2012. Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta : Literasi Media Publishing.
Siyoto, Sandu. 2015. Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta : Literasi Media Publishing.
Srikandi, Ameilia Woro, dkk. 2018. “Pengaruh LKS dan Kemandirian Belajar Terhadap Prestasi Belajar PPKN Siswa Kelas VII MTs NU Ungaran”. Jurnal Waspada : Jurnal Wawasan Pengembangan Pendidikan, Vol. 4, No. 2.
Sugito,Yogi. 2014. Perpustakaan Nasional Katalog dalam Terbitan (KDT) Understanding Entrepreneuship : Memahami Secara Cerdas Makna Entrepreneurship Yang Sebenarnya.Malang : UB Press.
Suhartini dan Abdullah, A. A.m . 2017. “Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Melalui Pembelajaran Statistika Berbasis Pendidikan Politik di Lingkungan Sekolah”. Jurnal Gantang, Vol. 2, No.1.
Sutarti, Tatik. 2017. Kiat Sukses Meraih Hibah Penelitian Pengembangan. Yogyakarta : CV Budi Utama.
Tumiwa, Krueger Kristanto, dkk. 2019. Tetap Kreatif dan Inovatif di Tengah Pandemi Covid-10 (Jilid 2).Pekalongan : PT. Nasya Expanding Management.
Vebrianto, Rian, dkk. Problem Based Learning Untuk Pembelajaran Yang Efektif di SD / MI.Riau : Dotplus Publisher.
Widiyani, Afifah Widiyani, dkk. “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Software Liveworksheet Pada Materi PPKN”. Dwija Cendekia : Jurnal Riset Pedagogik.
Wijoyo, Hadion. dkk. 2021. Efektivitas Proses Pembelajaran di Masa Pandemi. Sumatera Barat : Insan Cendekia Mandiri.
Windasari, Adellia Devi, dkk. 2021.“Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Memecahkan Masalah HOTS dalam Setting Model Kooperatif Jigsaw”. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, Vol. 05, No. 01.
Zubainur, Cut Morina, dkk. 2017. Bahan Ajar Mata Kuliah Perencanaan Pembelajaran Matematika. Banda Aceh : Syiah Kuala University Press
23SK2326084.00 | SK TM 23.084 NUR p | My Library (Lantai 3. Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain