SKRIPSI EKOS
Peran Zakat Produktif LAZIS NU Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Mustahiq di Desa Pacar Kecamatan Tirto Kabupaten Pekalongan
Zakat merupakan poros dan pusat dari keuangan Islam. Zakat dalam bidang sosial bertindak sebagai alat yang diberikan kepada Islam untuk menghapuskan kemiskinan dari masyarakat dengan menyadarkan si kaya akan tanggung jawab sosial yang mereka memiliki, sedang dalam bidang ekonomi zakat mencegah penumpukan kekayaan.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan (field reseach). Sumber data berupa data primer dan data sekunder.sedangkan untuk Pengumpulan data menggunkan dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan metode analisis deskriptif karena dalam hal ini penulis mendeskripsikan manajemen pengelolaan wakaf. Teknik keabsahan data dengan menggunakan triangulasi yaitu triangulasi sumber, waktu dan triangulasi.
Hasil penelitian ini diketahui bahwa Zakat produktif LAZIS NU Desa Pacar Kecamatan Tirto Kab. Pekalongan yaitu zakat yang bersifat produktif sangat penting dan harus direalisasikan, sangat membantu untuk usaha mikro / pengusaha kecil untuk berwirausaha dengan berdagang, melalui usaha ini akan membangkitkan usaha madiri dan berwirausaha.
Keterbatasan dari penelitian tentang zakat produktif LAZIS NU yaitu kurangnya tenaga ahli atau manajemen yang baik diantaranya Perencanaan, Pengorganisasian, Penggerakan Dan Pengawasan. Implikasi dari penelitian ini yaitu sangat membantu para pengusaha kecil untuk berwirausaha maupun berdagang, melalui usaha tersebut akan mensejahterakan para Mustahiq.
Kata Kunci: zakat, produktif, kesejahteraan, mustahiq
DAFTAR PUSTAKA :
Anggriawan, Feri 2015.Zakat Produktif Sebagai Upaya Pengentasan Kemiskinan (Studi Kasus Pengelolaan Pendistribusian Zakat di Dompet Peduli Umat Darul Tauhid Unit Kota Metro), (Metro: Perpustakaan STAIN Jurai Siwo Metro.
Akil, Muhammad Zainuddin. 2015. “Branding Dalam Sejarah Ekonomin Islam”.
Ijtihad : Jurnal Hukum Dan Ekonomi Islam, Vol. 9, No. 1.
Ahmad M Saefuddin1987.. “Ekonomi dan Masyarakat dalam Perspektif Islam”. Jakarta: Rajawali.
Arwani, Agus. Profesi Akuntan Syariah Indonesia Memasuki Masyarakat Ekonomi Asean (MEA), IAIN Pekalongan Email: agus.arwani@stain-pekalongan.ac.id, Volume 7 Nomor 1, Juni 2016.
Abdurrachman Qadir, 2001. “Zakat Dalam Dimensi Mahdah dan Sosial”. Jakarta : Raja Grafindo Persada.
Arifin, Zainul 2000. Memahami Bank Syari’ah Lingkup, Peluang, Tantangan dan Prospek, Jakarta: Alvabet.
Abdul Manan, Muhammad 1993. Teori dan Praktek Ekonomi Islam, Yogyakarta : PT. Dana Bhakti Wakaf.
Ali, Muhammad Daud 1988, Sistem Ekonomi Islam Zakat dan Wakaf, Jakarta: UI Press,
Azwar, Saifuddin 1998,Metode Penelitian (Yogyakarta: Pustaka Pelajar,
Arikunto, Suharsini 1992,prosedur penelitian suatu pendekatan praktek(Jakarta: Rineka Cipta.
Aningsih, Indri. 2019. “Pengaruh Pendapatan, Citra Lembaga, Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Pembayaran Terhadap Minat Membayar Zakat Maal LAZ-UQ Jombang”. Jurnal Ekonomi Islam,Vol. 2, No. 3.
Anggoro, Sukmo Mufti. 2017. “Analisis Customer Based Brand Equity Pada Dompet Dhuafa Yogjakarta. Tesis. Yogyakarta : Magister Ekonomi Program Studi Hukum Islam Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Banyumas. 2020. Produk Domestik Regional
Bruto Kabupaten Banyumas Menurut Pengeluaran 2015-2019. Purwokerto: Badan Pusat Statistik Kabupaten Banyumas.
Darmawati, Dwita, & Nawarini, Tri Alisa. 2016. “Potensi Pencapaian Pengumpulan Zakat Dan Perasalahannya Di Kabupaten Banyumas Dan Purbalingga”. Al-Tijary : Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam, Vol. 02, No. 01.
Fatoni, Abdurrahman 2006,Metode Penelitian dan Tehnik Penyusunan Skripi,(Jakarta: PT. Rineka Cipta, Husaini, Usman, 2003,Metodologi Penelitian Sosial, (Jakarta: Bumi Aksara,
Ilyas Supena dan Darmu‟in, 2009,Menejemen Zakat (Semarang: Walisongo Press, Cet. I,
Irzandy, Haris Aga, Suharyono, & Arifin, Zainul. 2017. “Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Minat Beli Dan Dampaknya Pada Keputusan Pembelian (Survei pada Pengguna Kartu Perdana SimPATI Khusus Internet di GraPARI Telkomsel Cabang Kota Malang”. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), Vol. 51, No. 1.
Marfu’ah, Usfiyatul. 2015. “Branding Lembaga Dakwah (Studi Kasus pada Lembaga Amil Zakat Rumah Zakat, Pos Keadilan Peduli Umat, dan Dompet Dhuafa”. Tesis. Semarang: Program Magister Studi Islam Program Pascasarjana Institut Agama Islam Negeri Walisongo Semarang.
Nur, Muhammad Mukhlish & Zulfahmi. 2018. “Pengaruh Pengetahuan, Pendapatan, dan Kepercayaan Terhadap Minat Muzakki dalam Membayar Zakat di Baitul Mal Kota Lhokseumawe. Jurnal Ekonomi Regional Unimal, Vol. 01, No. 03.
Nur'aini, Hanifia, & Ridla, Rasyid M. 2015. Pengaruh Kualitas Pelayanan, Citra Lembaga Dan Religiusitas Terhadap Minat Muzakki Untuk Menyalurkan Zakat Profesi (Studi di Pos Keadilan Perduli Ummat Yogyakarta). Jurnal MD.
Pangiuk, Ambok, Kurniawan, Bambang, & Ulpa, Marya. 2017. Pengaruh Citra LAZ OPSEZI Kota Jambi Terhadap Minat Muzakki Untuk Menyalurkan Zakat. Jurnal Innovatio, Vol. XVII, No. 1.
Rahmat Rosyadi, 2006.Formalisasi Syari‟at Islam dalam Perspektif Tata Hukum Indonesia, (Bogor: Ghalia Indonesia,
Rahmat Rosyadi, 2006. Formalisasi Syari‟at Islam dalam Perspektif Tata Hukum Indonesia, (Bogor: Ghalia Indonesia,
Rohayatun, 2005.Pengelolaan Zakat, Infak, Shadaqah (ZIS) Secara Produktif Pada BMT Muttaqien Metro Selatan, (Perpustakaan STAIN Jurai Siwo Metro:
Raharja, Cipta Mahardhika. 2019. “Analisis Ekuitas Merek Pada Perusahaan Online”. Mabsya: Jurnal Manajemen Bisnis Syariah, Vol. I, Edisi 1.
Robi'ah, Arum. 2016. “Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Menabung Di BMT Amal Rizki Wonosari Gunungkidul”. Skripsi, Yogyakarta : Jurusan Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Negeri Sunan Kalijaga.
Satria, Efendi M. Zein, Aliran-Aliran Pemikiran Hukum Islam, (Diktat pada Program Pascasarjana IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta, tt.
Sari, Paradhita Aningsih, Ridwan, M., & Sugianto. 2019. “Pengaruh Brand Awareness, Kualitas Proyek Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Berdonasi Secara Online Pada Platform Crowdfunding Kitabisa.Com”. Tansiq, Vol. 2, No. 1.
Suratno, 2017. “Pengaruh Pendayagunaan Zakat Produktif Terhadap Pemberdayaan Mustahiq (Studi Pada Lembaga Amil Zakat DPUDT Bandar Lampung)”, Skripsi Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung,
Sevilia, Fiki. 2014. Pengelolaan Zakat Produktif dalam Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat (Studi Kasus Badan Amil Zakat Lampung Tengah, (Metro, Perpustakaan STAIN Jurai Siwo Metro,
Suratno, 2017. “Pengaruh Pendayagunaan Zakat Produktif Terhadap Pemberdayaan Mustahiq (Studi Pada Lembaga Amil Zakat DPUDT Bandar Lampung)”, Skripsi Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung,
Yuliafitri, Indri, & Khoiriyah, Nur Asma. 2016. “Pengaruh Keputusan Muzakki, Transparansi Dan Akuntabilitas Pada Lembaga Amil Zakat Terhadap Loyalitas Muzakki (Studi Persepsi Pada LAZ Rumah Zakat)”. Islamiconomic: Jurnal Ekonomi Islam, Vol. 7, No. 2.
Yazid, Athoillah Azy. 2017. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Muzakki Dalam Menunaikan Zakat Di Nurul Hayat Cabang Jember”. Economic: Jurnal Ekonomi dan Hukum Islam, Vol.8, No. 2.
Yusnar, Muhammad. 2017. “Pengaruh Pemanfaatan Dana Zakat Produktif Terhadap Tingkat Pendapatan Mustahik Pada BAZNAS Provinsi Sumatera Utara”, Skripsi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan,
walgito, Bimo 1995.Bimbingan dan penyuluhan di sekolah (Yogyakarta: Andi Offset)
23SK2341208.00 | SK EKOS 23.208 SIT p | My Library (Lantai.3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain