SKRIPSI EKOS
Pengaruh Harga, Ketepatan Waktu, Kepercayaan, Dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Loyalitas Konsumen (Studi Kasus Pada Jasa Pengiriman J&T Express Bendan Kota Pekalongan)
Penelitian ini dilakukan berdasarkan meningkatnya kebutuhan hidup manusia terhadap jasa pengiriman barang. Hal ini membuat perusahaan giat berkompetensi merebutkan pangsa pasarnya. Perusahaan harus memperhatikan faktor-faktor yang mempengaruhi kosumen dalam loyalitas konsumen, antara lain harga, ketepatan waktu, kepercayaan, dan kemudahan penggunaan. Namun, ada kesenjangan (gap) antara teori dengan fakta pada penelitian-penelitian terdahulu. Selain itu hasil penelitian berbeda-beda juga menunjukkan adanya kesenjangan (gap) mengenai Pengaruh Harga, Ketepatan Waktu, Kepercayaan, dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Loyalitas Konsumen.
Jenis penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dan menggunakan pendekatan kuantitatif. Penentuan sampelnya menggunakan non- probability sampling. Teknik pengambilan sampel dengan metode accidental sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah kuesioner, dan metode analisis menggunakan regresi linier berganda.
Hasil uji t variabel harga thitung-2,060> ttabel 1,98609, hasil ini menunjukkan bahwa variabel harga berpengaruh secara signifikan terhadap loyalitas konsumen. Hasil uji t variabel ketepatan waktu thitung-0,067 < ttabel 1,98609, hasil ini menunjukkan bahwa variabel ketepatan waktu tidak berpengaruh secara signifikan terhadap loyalitas konsumen. Hasil uji t variabel kepercayaan thitung-0,013 < ttabel 1,98609, hasil ini menunjukkan bahwa variabel kepercayaan tidak berpengaruh secara seginifikan terhadap loyalitas konsumen. Hasil uji t variabel kemudahan penggunaan thitung 2,363 > ttabel 1,98609, hasil ini menunjukkan bahwa variabel kemudahan penggunaan berpengaruh secara signifikan terhadap loyalitas konsumen. Hasil uji F dilihat dari Fhitung 2,956 > Ftabel 2,47 dan nilai sig 0,024 < 0,05 maka secara simultan variabel independen yaitu harga (X1), ketepatan waktu (X2), kepercayaan (X3), dan kemudahan penggunaan (X4) berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen yaitu loyalitas konsumen (Y). Variabel harga, ketepatan waktu, kepercayaan, dan kemudahan penggunaan secara simultan berpengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen sebesar 13,7% dan sisanya 86,3% dipengaruhi variabel lain diluar penelitian.
Kata Kunci : Harga, Ketepatan Waktu, Kepercayaan, Kemudahan Penggunaan, Loyalitas Konsumen
DAFTAR PUSTAKA :
Ariyanto, A., & Amalia, R. (2020). Pengaruh Kinerja Layanan, Kepercayaan, dan Kepuasan Terhadap Loyalitas Konsumen Menggunakan Jasa Pengiriman JNE di Kota Banda Aceh Terkait Keterlambatan Pengantaran.Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh, 10(2).
Algifari. 2013. Analisis Regresi (Teori, Kasus, dan Solusi).Cetakan ke-4. Yogyakarta: BPFE.
Alma, Buchari. 2016. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.
Al-hari dkk. 2008. Shahih At-Tarhib, terj.Izzaudin Karim. Jakarta: Pustaka Sahifia.
Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Penerbit Rineka Cipta.
Asikin, Zainal. 2013. Hukum Dagang. Depok: PT. Raja Grafindo Persada.
Azwar, Saifudin. 1999. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Barnes, James G. 2003. Secrets of Customer Relationship Management (Rahasia Manajemen Hubungan Pelanggan). Yogyakarta: Andi.
Cooper, Donald R dan C.William Emory. 1996. Metode Penelitian Bisnis. Jakarta: Erlangga.
Cori, O. P. P., Handayani, C. M. S., & Arianto, B. (2021). Pengaruh Kualitas, Kepercayaan, dan Kemudahan Penggunaan Website Terhadap Loyalitas Pelanggan Shopee Pada Mahasiswa PGSD Universitas PGRI Adi Buana Surabaya. Journal of Sustainability Bussiness Research (JSBR), 2(1), 431-440.
Dewi, Ema Ferrina. 2008. Merk dan Psikologi. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Dewi, R. Y., & Yosepha, S. Y. (2020). Pengaruh Kulitas Pelayanan dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Jasa Pengiriman J&T Express. Jurnal Inovatif Mahasiswa Manajemen, 1(1), 82-91.
Eviani, I., & Hidayat Y. R. (2021). Pengaruh Sistem Pelacakan Online dan Ketepatan Waktu Pengiriman Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Kasus J&T Express Kota Baru Bekasi).Jurnal Manajemen Logistik, 1(1), 11-19.
Foster, Bob. 2008. Manajemen Ritel.Bandung: Alfabet.
Fure, H. (2013). Lokasi, Keberagaman Produk, Harga, dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap Minat Beli Pada Pasar Tradisional Bersehati Calaca. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 1(3).
Ghozali, Imam. 2005. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 19, Cet 5. Semarang: UNDIP.
Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Edisi ke-7. Semarang: UNDIP.
Ginting, R.S. (2022). Pengaruh Harga, Ketepatan Waktu Pengiriman, dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Jasa Pengiriman Barang di JNE (Studi Kasus Pada PT. JNE Katamso Medan). Jurnal Ilmiah Kohesi, 6(1), 88-100.
Griffin, Jill. 2002. Customer Loyalty: Terjemahan Dwi Kartika Yahya. Jakarta: Erlangga.
Griffin, Jill. 2015. Customer Loyalty: Menumbuhkan dan Mempertahankan Kesetiaan, Alih Bahasa. Jakarta: Erlangga.
Griffin, Jill. 2016. Customer Loyalty: Revisi dan Terbaru. Jakarta: Erlangga.
Handoko, H.B. 2010. Cara Mudah Membangun Blog Toko Online. Jakarta: Salemba Empat.
Harefa, B. D. (2018). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepercayaan Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Produk Secara Online Pada Situs Lazada Pada Mahasiswa/I S1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara. Jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis.
Hurriyati, Ratih. 2010. Bauran Pemasaran dan Loyalitas Konsumen. Bandung: Alfabet.
Idris.2015. Hadist Ekonomi: Ekonomi dalam Perspektif Hadits Nabi. Jakarta: Prenadamedia Group.
Istiarni, P. R. D., & Hadiprajitno, P. B. (2014). Analisis Pengaruh Persepsi Manfaat, Kemudahan Penggunaan dan Kredibilitas Terhadap Minat Penggunaan Berulang Internet Banking Dengan Sikap Penggunaan Sebagai Variabel Intervening (Studi Empiris: Nasabah Layanan Internet Banking di Indonesia). Doctoral dissertation, Fakultas Ekonomika dan Bisnis.
Jannah, R. (2021). PENGARUH KEPERCAYAAN DAN KEMUDAHAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN BERBELANJA DI SHOPEE (Studi Kasus Santri di Pondok Pesantren Darussalam Bangunsari Ponorogo) (Doctoral dissertation, IAIN Ponorogo).
Jogiyanto. 2007. Sistem Teknologi Keperilakuan. Yogyakarta: Andi.
Jogiyanto. 2007. Metode Penelitian Bisnis: Salah Kaprah dan Pengalaman-Pengalaman. Cetakan ke-1 .Yogyakarta: BPFE.
Jogiyanto. 2014. Metodologi Penelitian Bisnis Edisi 6. Yogyakarta: Fak.Ekonomika dan Bisnis UGM.
Karim, M. A. (2017). Pengaruh Penerimaan Sistem Pembayaran Go-Pay Menggunakan Tam (Technology Acceptance Model) Terhadap Intensitas Penggunaan Layanan Gojek. Skripsi FE UII.
Kesuma Eka, Amri, dan M. Shabri. (2015). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Sulthan Hotel Banda Aceh. Jurnal Manajemen Pasca Sarjana Universitas Syiah Kuala Vol 4 No 4.
Kotler, Philip dan Kevin Lane. 2012. Manajemen Pemasaran, Edisi 13 Jilid 2. Jakarta: Erlangga.
Kumila, N. (2017). Pengaruh Promosi, Harga, Kemudahan, dan Kepercayaan Terhadap Minat Beli Konsumen Muslim Pada Online Shop di Media Sosial Pada Mahasiswi Ekonomi Syariah IAIN Pekalongan Angkatan 2014/2015. Skripsi IAIN Pekalongan.
Kusdianto, I., & Prabowo, T.A. (2022). Pengaruh Kualitas Layanan dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Jasa UD. Rajawali Transportasi di Gresik. Journal of Sustainability Bussiness Research (JSBR), 3(1), 358-365.
Laksana, Fajar. 2008. Manajemen Pemasaran, Edisi Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Lovelock, Christoper H dan Lauren K.Wright. 2005. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: PT. Macana Jaya Cemerlang.
Manopo, Marisca C. (2015). Pengaruh Persepsi, Sikap dan Motivasi Konsumen Terhadap Minat Penggunaan Jasa Pengiriman Tiki di Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi 3(1).
Mardalis, Ahmad. 2005. Meraih Loyalitas Pelanggan. Surakarta: UMS.
Melisari, M., Farida, E., & Millaningtyas, R. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Ketepatan Waktu, dan Kepercayaan Layanan J&T Express Terhadap Kepuasan Konsumen Berbelanja di Marketplace (Studi Kasus Pada Mahasiswa FEB Unisma). Jurnal Ilmiah Riset Manajemen, 11(05).
Mowen, Jhon dan Michael Minor. 2002. Perilaku Konsumen. Jakarta: Erlangga.
Ningsih, S.N.W. (2021). Pengaruh harga, kepercayaan dan kualitas pelayanan dengan kepuasan konsumen sebagai variabel intervening terhadap loyalitas konsumen pengguna jasa titip platform Instagram di Jakarta (Doctoral dissertation, UIN Sunan Ampel Surabaya).
Nurhayanti S, Ardiansyah A. 2021. Analisis Digitalisasi Pemasaran Berbasis Social Media Untuk Meningkatkan Daya Saing Usaha Kecil Menengah (UKM) di Pekalongan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis 24(1)
Qardhawi, Yusuf. 2010. Norma dan Etika Ekonomi Islam. Jakarta: Gema Insani.
Rivai, Veithzal. 2012. Islamic Marketing. Jakarta: Gramedia Pusaka Utama.
Safitri, N., Lasiyono, U., & Ariprabowo, T. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Kepuasan Pelanggan Dalam Menggunakan Jasa Gojek di Wilayah Terminal Purabaya Bungurasih.Journal of Sustainability Bussiness Research (JSBR), 2(2), 174-183.
Sangadji, Etta Mamang. 2010. Metedologi Penelitian-Penelitian Praktis Dalam Penelitian. Yogyakarta: CV. Andi Offset.
Sangadji, Etta Mamang dan Sopiah. 2013. Perilaku Konsumen. Yogyakarta: CV. Andi Offset.
Santoso, Singgih. 2012. Analisis SPSS pada Statistik Parametrik. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Sarwono, Jonathan. 2006. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Setyarana, M. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, dan Promosi Terhadap LoyalitasPelanggan Pada Pengguna Aplikasi Go-Food di Kota Jakarta : Bahasa Indonesia. Manajemen Dewantara, 6(1), 35-44.
Siagian, Yolanda. 2005. Aplikasi Supply Chain Management Dalam Dunia Bisnis. Jakarta: PT. Grasindo.
Siregar, Syofian. 2012.Statistik Parametrik untuk Penelitian Kuantitatif. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Siregar, Sofyan. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif Dilengkapi Perbandingan Perhitungan Manual & SPSS.Jakarta: Kencana.
Soegoto, A. S. (2013). Persepsi Nilai dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan dan Dampaknya Terhadap Loyalitas Konsumen. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 1(3).
Strauss, Judy dan Raymond Frost. 2009. E-marketing 5th Edition, Prentice-Hall, Inc., Upper Saddle, New Jersey.
Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2014. Metodologi Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Sujarweni, V.Wiratna. 2015. Metodologi Penelitian Bisnis & Ekonomi. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.
Sukarno, Wibowo. 2013. Ekonomi Mikro Islam. Bandung: CV. Pustaka Setia.
Sumar’in. 2013. Ekonomi Islam, Sebuah Pendekatan Ekonomi Mikro Perspektif Islam. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Supramono dan Jony Oktavian Haryanto. 2005. Desain Proposal Penelitian Studi Pemasaran. Yogyakarta: ANDI.
Tampubolon, M., Jannah, M., Gultom, R., & Sibarani, H. J. (2020). Pengaruh Sistem Pelayanan, KetepatanWaktu dan Daya Beli Masyarakat Terhadap Loyalitas Menggunakan Jasa Transportasi Bus pada PT. Atlas. Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS), 3(2), 566-576.
Tjiptono, Fandy. 2008. Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Andi Offset.
Waluyo, Herman J. 1993. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Wibowo, Agung Edy. 2012.Aplikasi Praktis SPSS Dalam Penelian Cetakan 1. Yogyakarta: Granmedia.
Wijaya, Tony. 2013. Metedologi Penelitian Ekonomi dan Bisnis: Teori dan Praktik. Edisi ke 1, Cet.Ke-1. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Yazid. 2003. Pemasaran Jasa Konsep dan Implementasi. Yogyakarta: Ekonosia.
Yusuf, Muri. 2014. Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif & Penelitian Gabungan.Jakarta: Prenamedia Grup.
23SK2341148.00 | SK EKOS 23.148 DIN p | My Library (Lantai.3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain