Penerapan Manajemen Dakwah dalam Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh di Panti Asuhan Dewi Masyitoh Moga Pemalang
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Manajemen dakwah Panti Asuhan Dewi Masyitoh meliputi: peencanaan, penggorganisasian, penggerakan dan pengendalian/evaluasi. (2) Faktor pendukung dan penghambat di Panti Asuhan Dewi Masyitoh, faktor pendukung: visi dan misi, struktur organisasi, kedisplinan dan menjadi pribadi yang lebih baik. Faktor penghambat: kurangnya komunikasi, kurangnya tenaga pengajar, belum sempurna dalam menjalankan tugasnya dan belum ada buku acuan dalam mengajar.
22SK2236021.00 | SK MD 22.021 ILA p | My Library (Lantai 3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain