SKRIPSI IAT
Mitigasi Bencana dalam Perspektif Tafsir Tematik "Pelestarian Lingkungan Hidup" Kementrian Agama RI
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1). Penafsiran ayat-ayat bencana dalam tafsir Kemenag mengindikasikan bencana merupakan kondisi yang tidak nyaman ataupun sesuatu yang nyaman dan disukai oleh manusia. Bencana menjadi sesuatu yang menyenangkan apabila manusia bijak dalam menyikapi bencana tersebut, dan menjadi sesuatu yang tidak menyenangkan apabila manusia tidak bijak dalam menyikapi. (2). Seseorang sudah memahami tugasnya sebagai khalifah dimuka bumi ini maka seseorang itu akan mempunyai tanggung jawab besar dalam menjaga dunia ini. Hal ini sejalan dengan upaya mitigasi yang diungkapkan oleh UU mengenai perannya seseorang atau pejabat/pemerintah yang berwenang dalam praktik mitigasi bencana yaitu Pemetaan, Pemantauan, Penyebaran informasi, Sosialisasi atau penyuluhan mengenai aspek kebencanaan, Pelatihan/pendidikan atau tata cara pengungsian dan penyelamatan apabila terjadi bencana dan, Peringatan dini.
22SK2231026.00 | SK IAT 22.026 TRY m | My Library (Lantai 3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain