SKRIPSI PGMI
Penggunaan Google Form Sebagai Media Evaluasi Pembelajaran Tematik Siswa Kelas III SD Negeri Cepokokuning Batang
Pendekatan dalam penelitian ini adalah menggunakan pendekatan kualitatif. Jenis penelitian field research. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Subjek penelitian ini adalah Guru, Kepala Sekolah dan Siswa SD Negeri Cepokokuning Kecamatan Batang Kabupaten Batang. Adapun analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan verifikasi atau kesimpulan.
22SK2223126.00 | SK PGMI 22.126 KUR p | My Library (Lantai 3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain