SKRIPSI PGMI
Implementasi Metode Keteladanan Guru dalam Membnentuk Akhlak Karimah di Kelas IIIA MSI 02 Keputran Kota Pekalongan
Kemudian untuk kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah Pengimplementasian metode keteladanan dalam membentuk akhlakul karimah siswa kelas III A yang dilakukan guru kelas III A beberapa tahap yaitu Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengevaluasian. Adapun untuk Faktor pendukung dalam penerapan metode keteladan sebagai upaya pembentukan akhlakul karimah meliputi Adanya kerjasama dari semua warga sekolah, Adanya program-program sekolah yang mendukung, Adanya imbauan yang selalu diberikan mengenai pentingnya pembentukan akhlakul karimah peserta didik, sedangkan untuk faktor penghambantnya meliputi Adanya perbedaan sikap siswa ketika di rumah dan di sekolah, Sebagian orang tua siswa sibuk bekerja.
22SK2223104.00 | SK PGMI 22.104 ULU i | My Library (Lantai 3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain