SKRIPSI EKOS
Pengaruh Komitmen Organisasi, Komunikasi, dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Karyawan di KOPENA Kota Pekalongan
Kepuasan Karyawan merupakan suatu kondisi psikologis yang
menyenangkan atau perasaan karyawan yang sangat tergantung pada individu yang
bersangkutan. Faktor - faktor yang dapat mempengaruhi kepuasan karyawan adalah
komitmen organisasi, komunikasi, dan lingkungan kerja. Tujuan dari penelitian ini
adalah untuk mengetahui pengaruh variabel-variabel independen (komitmen
organisasi, komunikasi, dan lingkungan kerja), baik secara parsial maupun simultan
terhadap variabel dependen (kepuasan karyawan) di Kopena Kota Pekalongan.
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dan merupakan penelitian
populasi. Subjek penelitian ini adalah semua karyawan di Kopena Kota Pekalongan
dengan jumlah 41 orang. Pengumpulan data menggunakan kuisioner yang telah di
uji validitas dan reliabilitasnya sedangkan analisis data dilakukan dengan
menggunakan analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Komitmen Organisasi secara
parsial berpengaruh terhadap kepuasan karyawan di Kopena Kota Pekalongan,
dengan tingkat signifikansi 0.026 < 0.05 dan dan t hitung lebih besar dibanding t
tabel yaitu 2.312 > 2.02439. (2) Komunikasi secara parsial berpengaruh terhadap
kepuasan karyawan di Kopena Kota Pekalongan, dengan tingkat signifikansi 0.025
< 0.05 dan dan t hitung lebih besar dibanding t tabel yaitu 2.335 > 2.02439. (3)
Lingkungan Kerja secara parsial berpengaruh terhadap kepuasan karyawan di
Kopena Kota Pekalongan, dengan tingkat signifikansi 0.006 < 0.05 dan dan t hitung
lebih besar dibanding t tabel yaitu 2.912 > 2.02439. (4) Komitmen Organisasi,
Komunikasi, dan Lingkungan Kerja secara simultan berpengaruh terhadap
kepuasan karyawan di Kopena Kota Pekalongan, dengan nilai Fhitung> Ftabel, yaitu
60.650 > 2.86 dan didapatkan nilai sig, F sebesar 0,000 (p
21SK2141075.00 | SK EKOS 21.075 ZUL p | My Library (lantai 3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain