Sebagai salah satu subsistem pendidikan di Indonesia, Pondok Pesantren selalu mengedepankan pembentukkan akhlak pada santri. Begitupun halnya di Pondok Pesantren Al Munawaroh Batang yang memiliki t…
Bimbingan agama berarti proses membantu individu secara terus-menerus yang menggunakan sumber Al-Qur'an dan Hadits agar individu dapat memahami setiap kesalahannya. Kesadaran merupakan konetifitas …
Pandemi COVID-19 telah mempengaruhi berbagai aspek kehidupan yang dapat memicu stres di masyarakat yang dapat berpegaruh terhadap ketenangan jiwa. Hal tersebut tejadi pada buruh jahit di Desa Sambo…
Kondisi Akhlak remaja pelaku judi togel di desa Pakisputih tergolong memiliki akhlak yang kurang baik. Salah satu indikasinya adalah mereka melakukan judi togel bahkan mereka sudah tahu bahwa perbu…
Penelitian ini dilatarbelakangi banyaknya miss komunikasi dan mis interaksi yang dialami oleh siswa kelas VII di MTs Al-Innaroh Batang, sehingga mengakibatkan konflik secara verbal. Ada beberapa fa…
Penelitian ini membahas mengenai impelementasi konseling sebaya dalam mengembangkan hubungan intrapersonal pada siswa di MA NU 01 Banyuputih. Namun di MA NU 01 Banyuputih masih banyak siswa yang me…