Dalam upaya pengembangan potensi dan kepribadian pada peserta didik, selain melaksanakan program akademis yang diwajibkan oleh lembaga pemerintahan terkait, lembaga pendidikan formal perlu menyelen…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh perlunya penanaman nilai-nilai pendidikan Islam dalam pendidikan termasuk dalam implementasi Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila untuk membentuk karakter …
Persoalan degradasi moral sekarang ini sudah menjadi rahasia umum, terutama degradasi moral terhadap rendahnya kesadaran dalam menjiwai ajaran agama yang terjadi pada masa usia remaja. Masa remaja …
Pada abad 21 teknologi memegang peranan penting dalam kehidupan manusia, termasuk aspek pendidikan. Pada pembelajaran abad 21, Guru dituntut untuk memadukan teknologi dalam kegiatan pembelajaran. K…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya suasana religius pada setiap peserta didik atau anak usia sekolah karena pada masa tersebut adalah masa yang paling tepat dalam proses penciptaan sua…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya motivasi belajar siswa kelas X MA Ma’arif Walisongo pada materi zakat mata pelajaran Fikih. Rendahnya motivasi belajar disebabkan materi zakat dinil…
Belajar dan memahami ilmu tajwid dengan baik adalah salah satu cara untuk menjaga dan memelihara kehormatan kesucian dan kemurnian Al-Qur'an. Akan tetapi banyak sekali orang yang sudah belajar meng…
Adab merupakan aspek penting dalam dunia pendidikan karena berkaitan dengan sikap, nilai baik individu maupun sosial. Persoalan terkait adab masih sering dijumpai pada lembaga pendidikan. Terkadang…
Kecerdasan spiritual merupakan kecerdasan yang dapat digunakan untuk menghadapi dan menyelesaikan masalah kehidupan, nilai-niai, dan keutuhan diri. Selain itu, kecerdasan spiritual dapat membentuk …